
Laga perdana Persela Lamongan di ISL 2013 ini adalah laga perdana mantan striker Persibo Bojonegoro kembali di ISL. Sebelumnya, Persibo memang mundur dari ISL dan bermain di Liga Primer Indonesia yang akhirnya menjelma menjadi IPL.
Laga yang berlangsung di Stadion Surajaya Lamongan, Rabu sore tadi (16/01) menjadi sebuah comeback yang sukses bagi Samsul. Ia mampu mencetak dua gol pada babak kedua dan menjadi Man of the Match saat timnya menggunduli P-MU 4-0.
"Babak pertama saya sempat kesulitan karena saya dua musim meninggalkan ISL. Tapi syukur Alhamdulillah babak kedua tadi keberuntungan mendatangi saya," ujar Syamsul usai laga.
Striker yang juga memperkuat Timnas Indonesia di Piala AFF 2012 lalu itu enggan membandingkan lebih nyaman bermain di Persibo atau klub barunya itu. "Persibo atau Persela, sama-sama enjoynya. Saya menikmati setiap pertandingan. Saya juga tak mau membanding-bandingkan karena keduanya juga bagian dari karir saya," pungkas Samsul diplomatis. (fjr/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi Poin, PBR Boyong 18 Pemain ke Kalimantan
Bola Indonesia 16 Januari 2013, 22:31
-
Samsul Akui Sempat Kesulitan Comeback di ISL
Bola Indonesia 16 Januari 2013, 18:45
-
Bola Indonesia 16 Januari 2013, 18:06

-
HT Review ISL: Persela Sementara Ungguli Persepam-MU
Bola Indonesia 16 Januari 2013, 16:30
-
Benhur Tommy Mano Prihatin Kondisi Persipura
Bola Indonesia 16 Januari 2013, 02:18
LATEST UPDATE
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR