"Saat ini, kondisi mereka berdua masih dalam penanganan tim medis kami," ujar Pelatih Persipura, Jacksen F Tiago, pada Bola.net.
"Dari sejumlah pemain kami yang cedera, yang bisa dipastikan pulih baru Immanuel Wanggai. Bahkan, dia sudah bisa ikut pemusatan latihan di Jakarta lalu," sambungnya.
Persipura sendiri bakal menghadapi Al-Qadsia pada Semifinal AFC Cup 2014. Leg perdana bakal dihelat, Selasa (16/09) di Kuwait. Dua pekan berselang, giliran Persipura yang bakal menjamu Al-Qadsia di Stadion Mandala Jayapura.
Sebagai bentuk persiapan menghadapi Semifinal ini, Persipura menggelar pemusatan latihan (TC) di Jakarta. Pada TC tersebut, baik Boaz maupun Bio Paulin berlatih terpisah pada pemusatan latihan tersebut.
Selain Bio dan Boaz, ada lagi Lukas Mandowen yang mengalami cedera. Namun, Rabu (10/09) lalu, Mandowen sudah naik ke meja operasi sebagai upaya penyembuhan dari cedera lututnya. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Boaz dan Bio Paulin Belum Pasti Main Lawan Al-Qadsia
Bola Indonesia 12 September 2014, 20:20
-
Jacksen Optimis Boaz dan Bio Paulin Lekas Pulih
Bola Indonesia 11 September 2014, 20:24
-
Manfaatkan Momentum, Persipura Ingin Buat Sejarah di Piala AFC
Bola Indonesia 10 September 2014, 15:51
-
PT LI Belum Finalisasi Kick-off 8 Besar Serta Venue Semifinal dan Final
Bola Indonesia 8 September 2014, 23:08
-
Persipura Alihkan Fokus Dari 8 Besar ISL
Bola Indonesia 8 September 2014, 10:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR