Bola.net - -
Pendukung Persebaya Surabaya, Bonek Mania kecewa karena tidak bisa mendukung langsung tim kebanggaannya menghadapi Persinga Ngawi. Hal itu setelah adanya keputusan pertandingan digelar tanpa penonton.
Dengan begitu untuk kedua kalinya suporter yang identik dengan warna hijau tersebut tidak bisa mendukung Rendi Irwan dan kolega berlega. Sebelumnya mereka harus absen saat Persebaya dijamu PSBI Blitar di Yogyakarta.
"Ini sepak bola yang aneh di dunia. Ini liga yang aneh di dunia. Kodratnya sepak bola itu ditonton," ungkap salah satu pentolan Bonek, Saiful Antoni kepada bola.net, Jumat (14/7).
Menurut pria yang akrab disapa Capo Ipul tersebut, larangan kehadiran suporter sedianya dilakukan jika klub mendapat hukuman. Sedangkan Persebaya maupun Bonek tidak sedang menjalani sanksi apapun.
"Sepak bola tanpa penonton itu jika klub tersebut kena sanksi atau keadaan dan situasi yang darurat, boleh tanpa penonton," tegas Saiful.
Sehingga dengan adanya pertandingan tanpa penonton ia mengangap keputusan itu adalah konspirasi yang merugikan. Merugikan dalam artian tidak bisa mendukung tim kebanggaan secara langsung di stadion. Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bonek Kecewa Persebaya Hadapi Persinga Tanpa Suporter
Bola Indonesia 14 Juli 2017, 21:08
-
Persebaya Gagal Sempurnakan Pesta Anniversary 90
Bola Indonesia 17 Juni 2017, 23:22
-
Sulitnya Dapatkan Tiket Anniversary Game Persebaya
Bola Indonesia 12 Juni 2017, 17:07
-
Inilah Kriteria Pelatih Persebaya Idaman Bonek
Bola Indonesia 24 Mei 2017, 16:33
-
Manajemen Persebaya Sampaikan Ihwal Pemecatan Iwan kepada Bonek
Bola Indonesia 22 Mei 2017, 15:12
LATEST UPDATE
-
Robert Lewandowski Ogah Jadi Pemain Cadangan di Barcelona
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 16:11
-
Joan Garcia Samai Rekor Ter Stegen Lewat Penampilan Heroik di Derby Catalan
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 16:03
-
Link Nonton Streaming Persik vs Persib Hari Ini - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 5 Januari 2026, 15:51
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 5 Januari 2026, 15:44
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 5 Januari 2026, 15:40
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 15:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR