
Bola.net - Gelandang asal Irak, Brwa Nouri membeberkan alasan memperpanjang masa baktinya bersama Bali United. Dia ingin membuat sejarah bersama tim kebanggaan Pulau Dewata tersebut.
Brwa Nouri bergabung dengan Bali United sejak tahun 2018 setelah sebelumnya bermain untuk klub Swedia, Ostersunds FK. Dia sempat dipinjamkan ke klub Irak sebelum kembali jadi andalan Serdadu Tridatu.
"Saya memilih untuk memperpanjang kontrak karena saya ingin membantu membuat kerajaan dari Bali United," katanya seperti dilansir laman resmi klub, Jumat (02/06/2023).
"Saya ingin menang dan menang dalam setiap pertandingan dan membuat sejarah untuk tim ini," imbuh pemain yang juga berkebangsaan Swedia tersebut.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Peluang Pensiun di Bali United
Brwa Nouri juga berbicara tentang peluangnya untuk pensiun bersama Bali United. Semua kemungkinan masih terbuka, meski ia belum berniat untuk gantung sepatu dalam waktu dekat.
"Semuanya bergantung pada musim ini. Jika saya dan tim bermain bagus, mungkin saya dan manajemen dapat menyepakati kontrak baru," jelas Brwa Nouri.
"Satu-satunya hal yang saya tahu adalah bahwa ini bukan tahun terakhir saya bermain sepak bola tetapi saya melihatnya bahwa tahun ini saya ingin terus berjuang dan menikmati serta bersyukur setiap hari bersama tim ini," tandasnya.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Brwa Nouri Ingin Cetak Sejarah Bersama Bali United
Bola Indonesia 2 Juni 2023, 18:20
-
PSSI dan LIB Cek Kesiapan Markas Bali United
Bola Indonesia 30 Mei 2023, 21:20
-
Bali United Berpisah dengan Hendra Adi Bayauw
Bola Indonesia 30 Mei 2023, 20:25
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
-
Kabar Baik MU! Bruno Fernandes dan Mason Mount Fix Comeback Lawan Burnley
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:41
-
Telan Dua Hasil Imbang Beruntun, Matheus Cunha Minta MU Lekas Move On
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:24
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR