"Buruknya sistem tata kelola sepakbola nasional selama lebih dari 20 tahun menjadi penyebab utama buruknya prestasi tim nasional," ujar Koordinator SOS, Akmal Marhali.
"Ini juga jadi pangkal dari tidak berjalannya industri sepakbola Indonesia," sambungnya.
Menurut Akmal, saat ini, yang harus dilakukan adalah mengembalikan sepakbola ke identitasnya. Sepakbola, menurut eks jurnalis olahraga ini, tak bisa dicampuradukkan dengan kepentingan politik dan bisnis sekelompok orang.
"Biarkan sepakbola menjadi milik para pelaku sepak bolanya," tuturnya.
Lebih lanjut, Akmal menambahkan, SOS berharap para pemilik suara di KLB PSSI kali ini dan yang akan dihelat Oktober mendatang bisa bersuara lantang untuk pembenahan sepakbola nasional. Kini, bukan lagi waktunya KLB sebatas duduk dan bagi-bagi uang saku. KLB PSSI, menurutnya, harus bener-benar dimanfaatkan sepenuhnya untuk perbaikan sepakbola nasional.
“Sepakbola kita sebenarnya sudah jauh lebih maju dan berprestasi bila kita mau fokus mengembalikan sepakbola kepada hakikatnya. Sayangnya, keinginan untuk maju itulah yang selama ini tidak ada. KLB kali ini harus benar-benar menghasilkan putusan fundamental terhadap permasalahan sepak bola Indonesia," Akmal menandaskan. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Buruknya Tata Kelola Buat Timnas Indonesia Miskin Prestasi'
Bola Indonesia 3 Agustus 2016, 19:33
-
Andik Siap Buktikan Kualitas ke Riedl
Tim Nasional 3 Agustus 2016, 19:23
-
Andik Tunggu Empat Tahun untuk Bela Timnas Lagi
Tim Nasional 3 Agustus 2016, 19:21
-
Pikal Nilai Thailand dan Filipina Lebih Baik Ketimbang Indonesia
Tim Nasional 3 Agustus 2016, 16:56
-
'Buruknya Tata Kelola Bikin Timnas Indonesia Miskin Prestasi'
Bola Indonesia 3 Agustus 2016, 14:45
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR