"Tugas pemain adalah berlatih dan bermain. Itu saja," ujar gelandang Arema Cronus, Ahmad Bustomi.
Bustomi sendiri mengaku ogah berkomentar tentang keputusan BOPI itu. Menurutnya, tugas manajemen lah untuk menyelesaikan perkara itu.
"Biar manajemen saja yang mengurus hal tersebut," tandasnya.
Sebelumnya, Arema Cronus -beserta Persebaya- tak mendapat rekomendasi BOPI untuk mengikuti ISL 2015. Hal ini tak lepas dari hasil verifikasi terhadap dua klub itu, yang dinilai bermasalah dari segi legalitas.
Arema dijadwalkan bakal melakoni laga perdana mereka pada ajang Indonesia Super League 2015, Sabtu (04/04) malam. Mereka direncanakan bakal menjamu Persija Jakarta di Stadion Kanjuruhan Malang. [initial]
Jangan Lewatkan!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bola Indonesia 2 April 2015, 21:28

-
Fandi Eko Utomo Tunggu Keputusan Manajemen Persebaya
Bola Indonesia 2 April 2015, 20:52
-
BOPI Ancam Masa Depan Evan Dimas Cs
Bola Indonesia 2 April 2015, 20:38
-
Sekjen BOPI Bantah Tudingan Terkait Arema Indonesia
Bola Indonesia 2 April 2015, 20:28
-
Pusamania Borneo FC Incar Empat Poin di Jawa Timur
Bola Indonesia 2 April 2015, 20:06
LATEST UPDATE
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR