Bola.net - - Persija Jakarta bisa bernafas lega. Pasalnya, cedera yang dialami bek andalan mereka yaitu Rezaldi Hehanussa kini semakin membaik.
Sejak akhir Januari 2019, Rezaldi absen membela Persija. Bek yang akrab disapa Bule itu harus menepi dari lapangan hijau lantaran mengalami cedera di bagian tumitnya.
Tapi kini, kondisi Rezaldi sudah ada kemajuan. Hal itu seperti yang diungkapkan oleh Dokter tim Persija, Donny Kurniawan.
"Perkembangannya sangat luar biasa. Dia sudah bisa berjalan stabil dan napak. Semoga dia bisa sembuh cepat," ujar Donny.
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters.
Absen di Putaran Pertama
Kendati demikian, Donny menegaskan jika beberapa bulan ke depan Rezaldi harus tetap beristirahat. Dengan begitu, bek berusia 23 tahun itu bakal absen memperkuat Persija di putaran pertama Liga 1 musim ini.
"Kalau saya berpikiran dia akan kembali ke lapangan untuk berlatih fisik sekitar 3-4 bulan ke depan, tapi kami lihat saja nanti. Putaran pertama absen, tetapi masih kami pantau terus. Mungkin saja bisa lebih cepat," kata Donny.
"Jadi gini prosesnya untuk kekuatan jaringan itu kan dari 6-7 minggu hari ini kan udah 7 minggu. Artinya penyembuhannya tuh tanpa ada kesulitan dan komplikasi segala macemnya apa yang dia hari ini lakukan itu sesuai dengan harapan," imbuh pria yang akrab disapa Docbro ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Skuat Juara Persija 2001 Gelar Reuni di Cengkareng
Bola Indonesia 9 April 2019, 23:01
-
Pelapor Tak Datang, Sidang Simic Tak Membuahkan Putusan
Bola Indonesia 9 April 2019, 21:39
-
Bek Senior Persija Restui Timnya Datangkan Pemain Baru
Bola Indonesia 9 April 2019, 21:11
LATEST UPDATE
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
-
Tchouameni Tegaskan Masih Betah di Madrid di Tengah Rumor Ketertarikan Man United
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:57
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR