"Dana yang dikucurkan sudah mulai seret. Kondisi ini membuat kedua belah pihak mulai melunak ," kata Menpora Roy Suryo saat menghadiri Musorprovlub KONI Sulawesi Selatan di Makassar seperti dilansir Antara.
"Sudah saatnya PSSI bersatu. Kami berharap Kongres Luar Biasa (KLB) 17 Maret nanti menjadi tonggak kebangkitan sepak bola Indonesia," katanya menambahkan.
Roy Suryo menjelaskan, tahapan penyelesaian polemik sepak bola Indonesia mulai terlihat. Kedua belah pihaknya saat ini bahu-membahu mempersiapkan KLB di Hotel Borobudur Jakarta, 17 Maret 2013.
Proses verifikasi pemilik suara atau voters yang akan menjadi peserta KLB PSSI oleh gabungan dari PSSI dan KPSI juga sudah dituntaskan. Ada 100 voters yang akan menjadi peserta sesuai dengan data KLB PSSI Solo, 9 Juli 2011. "Kami telah mendapatkan laporan terkait jumlah voters berikut nama yang diundang. Rencananya undangan mulai dikirim Senin nanti (11/3)," kata politisi dari Partai Demokrat itu.
Perintah FIFA KLB PSSI merupakan salah satu perintah dari FIFA. Selain itu perintah yang harus dilakukan adalah revisi statuta, penggabungan liga (IPL dan ISL) serta pengangkatan kembali empat anggota Komite Eksekutif PSSI. Jika perintah itu tidak dilakukan dengan batas waktu 20 Maret maka sanksi tegas dari FIFA akan diberikan.
Menpora Roy Suryo selama di Sulawesi Selatan melakukan kunjungan kerja ke beberapa tempat dimulai ke PPLP Makassar. Di sekolah khusus atlet muda ini, pria lulusan Fisipol UGM ini bertatap muda langsung dengan semua atlet termasuk jajaran guru dan pelatihnya.
Setelah itu, pria yang juga dikenal dengan ahli telematika ini menghadiri Musorprovlub KONI Sulawesi Selatan. Setelah itu menjadi narasumber pada kuliah tamu di UIN Makassar dan ditutup peresmian lapangan tenis Karebosi Makassar. (ant/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dana Seret Jadi Alasan PSSI dan KPSI Bersatu
Bola Indonesia 9 Maret 2013, 16:12
-
Menpora Berharap Sukses Kongres Solo Menular ke KLB Jakarta
Bola Indonesia 8 Maret 2013, 11:46
-
Roy Suryo Yakin Kisruh PSSI Tuntas di KLB
Bola Indonesia 7 Maret 2013, 12:01
-
Menpora Tidak Permasalahkan Keberadaan KPSI
Bola Indonesia 6 Maret 2013, 15:01
-
Menpora Berharap Kisruh PSSI Berakhir Pasca KLB
Bola Indonesia 6 Maret 2013, 13:40
LATEST UPDATE
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR