Suporter setia mereka yang biasa disebut Aremania menjadi alasan terkuat tim Singo Edan ingin meraih gelar juara di pramusim kali ini. Dua agenda pramusim Arema yang masih tersisa adalah SCM Cup serta final Inter Island Cup kontra Persib Bandung.
"Arema selalu ingin memberikan kemenangan untuk Aremania. Bahkan, di turnamen pramusim pun suporter sangat bersemangat. Itu menjadi salah satu pemacu motivasi tim untuk selalu menang," terang General Manager Arema, Ruddy Widodo.
"Apalagi skuat Arema sudah komplet, dan turnamen juga digelar setelah pemusatan latihan. Jadi, kondisi tim sudah cukup bagus dan Arema akan bermain sebaik mungkin," imbuhnya.
Di ajang SCM Cup yang dimulai pada akhir pekan mendatang, Arema tergabung di Grup B bersama Mitra Kukar, Persela Lamongan, serta Persipura Jayapura. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persela Jajal Penyerang Ompong
Bola Indonesia 13 Januari 2015, 22:40
-
Persela Inginkan Progres Positif di SCM Cup
Bola Indonesia 13 Januari 2015, 22:25
-
2015, Persebaya Masih Nunggak Gaji
Bola Indonesia 13 Januari 2015, 22:23
-
Persebaya Jajal Persebo Bondowoso
Bola Indonesia 13 Januari 2015, 22:21
-
Kick off ISL Ditunda, Arema Cronus Bahagia
Bola Indonesia 13 Januari 2015, 21:20
LATEST UPDATE
-
Ketika Ruben Amorim Merasa Dikhianati Manajemen MU Soal Transfer Pemain
Liga Inggris 5 Januari 2026, 08:05
-
Man of the Match Inter Milan vs Bologna: Lautaro Martinez
Liga Italia 5 Januari 2026, 05:25
-
Man of the Match Man City vs Chelsea: Enzo Fernandez
Liga Inggris 5 Januari 2026, 04:24
-
Man of the Match Fulham vs Liverpool: Harry Wilson
Liga Inggris 5 Januari 2026, 03:54
-
Man of the Match Real Madrid vs Real Betis: Gonzalo Garcia
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 00:24
-
Man of the Match Leeds United vs Manchester United: Matheus Cunha
Liga Inggris 4 Januari 2026, 21:44
-
Hasil Leeds vs Man Utd: Saling Serang di Elland Road Berakhir Imbang 1-1
Liga Inggris 4 Januari 2026, 21:31
-
Hasil Bali United vs Arema FC: Kalah Lagi, Tren Negatif Singo Edan Berlanjut
Bola Indonesia 4 Januari 2026, 21:05
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR