Dipaparkan Rita, hal tersebut diketahuinya saat bertemu dengan Presiden OCA, Sheikh Ahmad Al Fadah Al Sabah yang juga menjabat sebagai anggota IOC beberapa waktu lalu.
"Saya bertemu dengan Sheikh Ahmad Al Fadah Al Sabah beberapa waktu lalu dalam rapat persiapan Asian Games 2018, di sana kami membahas terkait sepakbola Indonesia, dan sangat menginginkan permasalahan segera selesai karena menyangkut persiapan cabor sepakbola," ujar Rita.
"Sanksi FIFA akan berdampak pada persiapan Asian Games 2018. Cabor sepakbola tidak dimainkan, sehingga bisa berdampak masing-masing negara peserta menarik diri. Tentu, kita menghindari jika ada permasalahan sanksi FIFA sehingga cabor sepakbola tetap berlangsung. Kita harus menjaga itu, dan Kemenpora melakukan berbagai langkah," imbuh Rita.
Masih diutarakan Rita Subowo, jika ada perubahan putusan, FIFA akan membantu sesuai permintaan pemerintah dengan sistem transparansi di klub-klub. Apalagi, Kemenpora juga menginginkan sepakbola dengan perbaikan yang lebih baik.
"Maka sebaiknya, bersama-sama menyelesaikan permasalahan ini demi sukses sepak bola dan Asian Games 2018," tambah Rita. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Kemenpora Yakin Gugatan PSSI Akan Ditolak Pengadilan
- Ketua KOI: OCA dan AFC Minta Legalitas La Nyalla Dikembalikan
- Inilah Agenda Rapat Kedua Tim Transisi
- PSSI Terus Jalin Komunikasi Dengan Kemenpora
- Selasa Siang Tim Transisi Gelar Rapat Lanjutan
- Tak Ada Surat Resmi, Wali Kota Solo Mundur dari Tim Transisi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Matangkan Format Turnamen, Tim Transisi Tunggu Dana
Bola Indonesia 19 Mei 2015, 23:03
-
Delegasi Tim Transisi ke FIFA Segera Diputuskan
Bola Indonesia 19 Mei 2015, 20:10
-
Tim Transisi Juga Siapkan Cabor Sepakbola ke SEA Games 2015
Tim Nasional 19 Mei 2015, 19:55
-
Siapkan Kompetisi, Tim Transisi Berkantor di Lantai 9 Kemenpora
Bola Indonesia 19 Mei 2015, 19:52
-
Tanpa Koordinasi Tim Transisi, Turnamen PT Liga Terancam Gagal
Bola Indonesia 19 Mei 2015, 19:50
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR