
Meski begitu, status tuan rumah yang disandang Macan Kemayoran, julukan Persija Jakarta, tetap tidak luntur. Pasalnya, CEO PT Liga Indonesia (PT LI) memberikan wewenang penuh bagi manajemen Persija untuk menentukan lokasi pertandingan.
Hanya saja, Joko Driyono yang juga menjabat Sekretaris Jenderal (Sekjen) Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI), mewanti-wanti supaya pertandingan harus tetap berjalan dengan baik.
"Soal keamanan, tidak boleh ada kompromi. Pasukan pengamanan yang diturunkan, harus benar-benar siap," ujarnya.
Sedangkan laga Persija Jakarta kontra PSPS Pekanbaru yang rencananya digelar pada 26 Agustus, kembali dikatakan Joko, dimajukan menjadi 24 Juli 2013. (esa/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi Persib, PT LI Majukan Jadwal Persija Kontra PSPS
Bola Indonesia 25 Juni 2013, 19:20 -
Ketum The Jakmania Pertanyakan Putusan PT LI
Bola Indonesia 24 Juni 2013, 22:02 -
Persib Dukung Putusan PT Liga Indonesia
Bola Indonesia 24 Juni 2013, 21:30 -
Bendol Berharap Persija Tetap Bertanding di Jakarta
Bola Indonesia 24 Juni 2013, 21:06 -
The Jakmania: PT LI Tidak Fair Play
Bola Indonesia 24 Juni 2013, 19:15
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR