Pertandingan yang semula digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Sabtu (22/6) tersebut, batal tersaji. Akibatnya, kini justru digelar ulang pada 28 Agustus mendatang.
Namun, belum diketahui secara pasti terkait lokasi pertandingannya. Pasalnya, CEO PT LI, Joko Driyono, mengaku masih menunggu pertemuan dengan manajemen Persija.
Padahal, Larico merasa seharusnya Persija mendapatkan tiga poin secara gratis lantaran Maung Bandung- julukan Persib- sama sekali tidak hadir di SUGBK. Alhasil, dirinya menilai jika perayaan kemenangan Persija yang bertepatan dengan HUT Kota Jakarta ke-486, sudah diganggu.
"Bingung mau komentar apa. Tar dulu, lagi stressss gw bro," katanya melalui pesan singkat (BBM).
Macan Kemayoran- julukan Persija Jakarta- kini menempati posisi 10 di klasemen sementara ISL dengan rincian 7 kali kemenangan, 8 hasil imbang dan 12 kekalahan. Hasilnya, skuad besutan Benny Dollo tersebut mengemas 29 poin.
Sedangkan Maung Bandung, berada di posisi keempat dengan 47 poin. Untuk posisi pemuncak klasemen, masih ditempati Persipura Jayapura dengan 64 poin. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barito Bertekad Patahkan Rekor Persipura
Bola Indonesia 24 Juni 2013, 22:39
-
Ketum The Jakmania Pertanyakan Putusan PT LI
Bola Indonesia 24 Juni 2013, 22:02
-
Persipura: Panpel Barito Putra Tidak Profesional
Bola Indonesia 24 Juni 2013, 21:46
-
Persib Dukung Putusan PT Liga Indonesia
Bola Indonesia 24 Juni 2013, 21:30
-
Lini Tengah Jadi Fokus Evaluasi Persisam Samarinda
Bola Indonesia 24 Juni 2013, 21:15
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR