
Bola.net - Setelah mundur dari Persebaya Surabaya, masa depan Makan Konate akhirnya terjawab. Gelandang berpaspor Mali itu bergabung dengan klub Malaysia, Terengganu FC.
Makan Konate secara resmi diperkenalkan oleh kontestan Liga Super Malaysia itu melakukan akun media sosial resmi klub.
"Selamat datang ke pasukan Terengganu Football Club buat Makan Konate. Pemain tengah yang berasal dari Mali ini bakal beraksi di bahagian (bagian) tengah buat TFC (Terengganu FC)," tulis akun Instagram resmi Terengganu FC, Rabu (27/1/2021).
Dalam postingan itu juga dijelaskan bahwa Makan Konate akan menjadi pemain asing terakhir Terengganu untuk kompetisi musim 2021.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Konate Pamit
Dalam kesempatan terpisah, Makan Konate juga langsung berpamitan kepada Persebaya dan Bonek. Dia berterima kasih atas kesempatan yang diberikan kepadanya.
"Assalamualaikum, terima kasih banyak untuk tim Persebaya Surabaya, pak Azrul (Ananda), manajer, sekretaris , pelatih dan official, suporter Bonek dan Bonita," tulis Konate.
Konate tentu tidak bisa melupakan kenangan selama semusim bersama Persebaya. Terutama keberhasilan menjuarai Piala Gubernur Jatim 2020.
"Semoga Persebaya bisa baik lagi dari kemarin dan sukses terus buat team Green Force. Saya doakan buat kalian dan minta doa juga kita keluar dari situasi ini covid 19 , kalian bisa bermain bola lagi dan sepak bola indonesia maju terus," pungkasnya.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klub Malaysia Pinang Fisioterapis Cantik Asal Indonesia
Bola Indonesia 26 Januari 2017, 23:32
-
Ujicoba PSM Lawan Trengganu FC Belum Pasti
Bola Indonesia 5 Juni 2012, 21:50
LATEST UPDATE
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55






















KOMENTAR