Sementara itu, CEO Mahaka, Hasani Abdul Gani, mengungkapkan memang terdapat perubahan format pada babak delapan besar itu sendiri. Sebelumnya, pertemuan tim yang lolos ke delapan besar memakai mekanisme silang seperti pada umumnya. Namun, kali ini, Gani ingin pertandingan berjalan fair play.
"Kami ingin menyuguhkan pertandingan yang fair play dalam turnamen ini. Karena itu kami drawing ulang," katanya Kamis (10/9) sore. Dengan kata lain, kali ini tim yang sebelumnya berada dalam satu grup, bisa kembali bertemu di babak delapan besar nanti.
"Setelah drawing ulang ini, semua klub kaget karena terbiasa dengan cara lama. Dengan begini, setiap pelatih harus siap menurunkan tim terbaik di setiap laga. hrus siap lawan siapapun, tidak pilih-pilih lawan lagi," tukas Gani.
Babak penyisihan grup Piala Presiden sendiri baru saja berakhir. Masing-masing tim yang lolos adalah Arema Cronus, Persib Bandung, Persebaya United, Sriwijaya FC, PSM Makassar, Pusamania Borneo FC, Bali United Pusam dan Mitra Kukar.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jamu Persebaya di Palembang, Sriwijaya Promosi Asian Games
Bola Indonesia 11 September 2015, 22:44
-
Persib Tantang PBFC, Berikut Hasil Undian Babak 8 Besar Piala Presiden
Bola Indonesia 11 September 2015, 16:49
-
Drawing Piala Presiden Dilaksanakan Hari Ini
Bola Indonesia 11 September 2015, 09:24
-
Lolos Delapan Besar, Sriwijaya FC Bersyukur
Bola Indonesia 9 September 2015, 18:36
-
Persela Lamongan Gagal Lolos ke Perempat Final, Didik Ludiyanto Legawa
Bola Indonesia 9 September 2015, 18:28
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR