Lawan PSM di babak delapan besar baru diketahui setelah promotor melakukan drawing di Jakarta, Jumat (11/9). Nantinya, kelompok juara grup akan dikumpulkan dan bertemu dengan runner-up dalam partai kandang tandang.
Pelatih PSM, Assegaf Razak menuturkan jika uji coba ini sangat penting untuk dilakukan. Dengan demikian, tim Juku Eja memiliki persiapan yang matang untuk menghadapi lawan di babak delapan besar yang rencananya mulai digelar 19 September mendatang.
"Kami butuh uji coba setidaknya satu kali. Babak delapan besar masih cukup lama sehingga memungkinkan digelar," kata Assegaf Razak.
Menurut Assegaf Razak, laga uji coba itu akan memberikan banyak manfaat. Di antaranya, dapat mengetahui kekurangan yang ada di Juku Eja. Dengan begitu, pihaknya bisa bergerak cepat dalam melakukan perbaikan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tatap Delapan Besar, PSM Agendakan Laga Uji Coba
Bola Indonesia 10 September 2015, 23:32
-
Lawan PSM, Pusamania Borneo FC Tetap Andalkan Boaz
Bola Indonesia 7 September 2015, 12:20
-
Tersingkir, PBR Akui PSM Memang Sulit Dibendung
Bola Indonesia 5 September 2015, 15:22
-
Ferdinand Berharap PSM Kembali Bertaji dan Berkarakter
Bola Indonesia 1 September 2015, 14:06
-
Sembilan Pemain PSM Sukses Kandaskan Perlawanan Sengit Gresik United
Bola Indonesia 31 Agustus 2015, 20:14
LATEST UPDATE
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR