Manajer operasional Surabaya United, Rahmad Sumanjaya mengatakan, sampai dengan saat ini belum perkembangan terbaru soal Fortes. "Belum ada kabar terbaru. Tapi dia pasti datang," ucap Rahmad kepada , Senin (11/4) siang.
Pria berkacamata ini menyebut, Fortes dijadwalkan datang ke Indonesia pada tengah minggu ini. "Menurut jadwal, rencananya dia tiba Kamis besok," imbuh Rahmad.
Surabaya United sendiri masih punya kesempatan untuk mendapatkan dua pemain asing. Sebab, dari empat slot pemain di kompetisi Indonesia Soccer Championshio (ISC) nanti, Surabaya United baru mengisi kuota dengan dua orang saja.
Sementara itu, pelatih Surabaya United, Ibnu Grahan nampaknya sangat berharap bisa menangani jebolan akademi Manchester United tersebut. "Jika dia segera datang, maka kami bisa melihat performanya secara langsung," harap Ibnu.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Setan Merah Gabung Surabaya United Tengah Pekan ini
Bola Indonesia 11 April 2016, 14:20
-
Surabaya United Ingin Daratkan Eks The Red Devils
Bola Indonesia 7 April 2016, 14:02
-
Amancio Fortes Ingin Bawa PSIS Juarai Divisi Utama LPIS
Bola Indonesia 2 Mei 2013, 20:02
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55






















KOMENTAR