Hal ini diungkapkan oleh kapten Kabau Sirah Elie Aiboy. Menurutnya, pertandingan ini sangat penting karena menjadi laga pembuka kompetisi IPL dan diyakini akan memberi pengaruh besar dalam perjalanan musim ini.
"Ini merupakan pertandingan penting bagi tim, meraih gelar juara Community shield merupakan target pertama yang harus kita capai untuk musim ini," katanya kepada Antara.
Mantan pemain timnas itu juga mengatakan, meraih gelar pada Community Shield juga akan mampu mengangkat moral tim untuk melanjutkan pada pertandingan selanjutnya. apalagi mampu menang dari tim juara Piala Indonesia itu.
"Meraih kemenangan dan merebut gelar juara Community Shield, akan menambah rasa percaya diri tim dan itu juga akan mempengaruhi kondisi tim pada pertandingan selanjutnya," pungkasnya. (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Elie Aiboy Inginkan Juara Community Shield
Bola Indonesia 9 Februari 2013, 22:15
-
Persibo Bawa 18 Pemain Untuk Laga Community Shield
Bola Indonesia 8 Februari 2013, 14:26
-
Persibo Boyong 18 Pemain ke Padang
Bola Indonesia 7 Februari 2013, 22:08
-
Stadion Haji Agus Salim Dinilai Layak Gelar Laga AFC Cup
Bola Indonesia 5 Februari 2013, 20:00
-
Besok, Tim AFC Tinjau Kesiapan Semen Padang
Bola Indonesia 4 Februari 2013, 11:55
LATEST UPDATE
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR