
"Borneo akan bermain di kandang mereka sendiri. Mereka akan didukung suporter mereka. Tekanan harus menang bisa jadi justru akan ada di pundak mereka," ujar Gomes, pada
"Bahkan, suporter mereka bisa jadi akan berbalik mendukung kita, kalau kita bisa main bagus," sambung pelatih asal Brasil ini.
Madura United bakal menghadapi Pusamania Borneo FC pada laga puncak Piala Gubernur Kaltim 2016. Pertandingan ini akan dihelat di Stadion Palaran Samarinda, Minggu (13/03) malam.
Sementara itu, Gomes menyebut timnya tak sedikitpun terbebani dalam laga ini. Menurutnya, sejak awal, timnya telah menjalani setahap demi setahap dalam ajang tersebut.
"Kita datang dengan tanpa beban apapun sejak awal turnamen ini. Kita tidak akan jadikan final ini jadi beban," tandasnya. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hadapi PBFC, Madura United Siapkan Taktik Khusus
Bola Indonesia 12 Maret 2016, 21:11
-
Madura United Hormati Pusamania Borneo FC
Bola Indonesia 12 Maret 2016, 21:07
-
Ke Final Piala Gubernur Kaltim, MU Bermodal Motivasi Berlipat
Bola Indonesia 12 Maret 2016, 20:43
-
Final Piala Gubernur Kaltim, Madura United Sebut Tekanan Ada di PBFC
Bola Indonesia 12 Maret 2016, 20:14
-
Jelang Final Piala Gubernur Kaltim, Madura United Siap Tempur
Bola Indonesia 12 Maret 2016, 19:24
LATEST UPDATE
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


















KOMENTAR