
Bajul Ijo, takluk 2-0 dari Persitara Jakarta Utara di Stadion Tugu, Jakarta Utara, Kamis (03/5). Padahal, Persebaya memiliki modal berharga. Dalam pertemuan pertama di Stadion Gelora 10 November, Persitara takluk dengan skor 2-0. Kala itu, dua gol yang terjadi dicetak Richard Obiora dan Charles Parker.
"Harus diakui kalau kami gagal meraih hasil maksimal. Meski, sebelum bertanding, kami sudah banyak melakukan evaluasi agar meraih kemenangan," tuturnya kepada Bola.net.
Freddy menilai, dalam pertandingan ke-15 bagi Persebaya Surabaya tersebut, Cucu Hidayat dan kawan-kawan masih meninggalkan masalah di lini depan.
"Pemain depan tidak banyak melakukan variasi serangan sehingga terlihat pertandingan begitu monoton. Organisasi permainan kami juga tidak efektif. Hasilnya, lawan dapat memanfaatkan hal tersebut," tukas pelatih yang melanjutkan estafet dari Subangkit.
"Awalnya, saya berharap para striker seperti Supaham, Anton Irawan, Richard Obiora dan Charles Parker bisa bergantian mencetak gol. Namun, kondisinya tidak mendukung karena para pemain belum menemukan performanya," ujar mantan pelatih Gresik United tersebut. (esa/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inter Milan vs Lecce: Francesco Pio Esposito
Liga Italia 15 Januari 2026, 06:25
-
Debut Arbeloa Berujung Petaka, Real Madrid Tersingkir dari Copa del Rey
Liga Spanyol 15 Januari 2026, 06:18
-
Rapor Pemain Inter vs Lecce: Pio Esposito Jadi Pahlawan Nerazzurri
Liga Italia 15 Januari 2026, 05:56
-
Pio Esposito Cetak Gol Penentu, Inter Milan Jadi Juara Musim Dingin Serie A
Liga Italia 15 Januari 2026, 05:36
-
Man of the Match Albacete vs Real Madrid: Jefte Betancor
Liga Spanyol 15 Januari 2026, 05:34
-
Rekap Hasil Bundesliga: Bayern Munchen Hajar Koln, Monchengladbach Keok
Bundesliga 15 Januari 2026, 05:23
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 15 Januari 2026, 05:22
-
Hasil Inter Milan vs Lecce: Raup Poin Penuh, Nerazzurri Kian Nyaman di Puncak
Liga Italia 15 Januari 2026, 05:08
-
Hasil Napoli vs Parma: Gol McTominay Dianulir, Parma Pulang Rebut Poin
Liga Italia 15 Januari 2026, 03:37
-
Manuel Ugarte Dinilai tak Layak Main Bagi Manchester United!
Liga Inggris 15 Januari 2026, 03:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain yang Bisa Dibeli Alvaro Arbeloa untuk Menyelamatkan Musim Real Madrid
Editorial 14 Januari 2026, 12:30
-
Para Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Arsenal
Editorial 14 Januari 2026, 11:48
-
Pemain yang Diuntungkan dan Dirugikan dari Pemecatan Xabi Alonso di Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:45
-
5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi dari Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:22
-
Warisan Terakhir Ruben Amorim: 4 Nama Target yang Masih Bisa Direkrut MU
Editorial 12 Januari 2026, 15:17

















KOMENTAR