
Seringnya Persibo bermain di luar kandang, meski ketika berstatus sebagai tuan rumah, membuat masa recovery tim yang harus terus melakukan perjalanan menjadi kurang.
"Ini pertandingan pertama di sini sejak lawan Persebaya," ujar Camargo seperti yang dilansir dari Premierleague.co.id.
"Anak-anak memang bermain bagus, tapi faktor kelelahan tak dapat dipungkiri," tambahnya.
Ditambahkan pelatih asal Brazil tersebut, adanya masalah di internal tim juga turut mempengaruhi kinerja Samsul Arif dkk, meski para pemain masih mampu menampilkan permainan terbaik.
"Anak-anak sudah bermain maksimal, dan hasil 0-0 ini merupakan hal yang realistis dan harus kami terima," tandas Camargo. (prem/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
IPL Review: Ferdinand Sinaga Bawa Semen Padang ke Puncak
Bola Indonesia 7 Mei 2012, 23:00
-
Persijap Jepara Kebanjiran Lamaran Pelatih
Bola Indonesia 7 Mei 2012, 22:00
-
Dokter Belum Vonis Cedera Syamsul Chaerudin
Bola Indonesia 7 Mei 2012, 19:30
-
Petar Segrt Ancam Tarik Pemainnya dari Timnas
Bola Indonesia 7 Mei 2012, 17:30
-
Gagal Kalahkan Persema, Camargo Sebut Persibo Kelelahan
Bola Indonesia 7 Mei 2012, 15:07
LATEST UPDATE
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52






















KOMENTAR