Bola.net - - Masa depan Stefano Cugurra Teco bersama Persija Jakarta masih abu-abu. Kontraknya bersama tim ibu kota akan rampung akhir 2018.
Direktur Utama Persija, Gede Widiade belum dapat memastikan nasib Teco. Arsitek asal Brasil itu kini tengah pulang ke kampung halamannya.
Teco berhasil membawa Persija meraih treble winner di musim ini. Tiga piala itu ialah Boost Sports Super Fix Cup, Piala Presiden, dan Liga 1.
"Teco saya minta untuk mengevaluasi tim dan dia datang tanggal 13 Januari 2019 untuk mempersiapkan tanggal 26 Januari tahun depan," ujar Gede saat acara Milad & Tabligh Akbar The Jakmania ke-21 Tahun di Monumen Nasional, Jakarta Pusat, Jumat (21/12) malam.
Silakan baca halaman selanjutnya ya Bolaneters.
Gede Menutup-Nutupi
Gede malah menutup-nutupi masa depan Teco di Persija. Dia mengatakan, Teco telah mengevaluasi tim dan dipersiapkan untuk partai uji coba pada tahun depan.
"Saya tidak pernah ngomong (Teco) bertahan," kata Gede.
"Hanya satu wartawan yang menanyakan Teco, ya kamu saja, yang lain tak ada," imbuh pengusaha asal Surabaya ini.
Video Menarik
Berita video penjelasan Andi Darussalam Tabusalla atau yang dikenal dengan singkatan ADS soal bagaimana match fixing seharusnya bisa berjalan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
The Jakmania Ingin Persija Pertahankan 1 Bintang di Atas Logo
Bola Indonesia 22 Desember 2018, 23:12
-
Riko Simanjuntak Sambut Kehadiran Simon McMenemy di Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Desember 2018, 20:01
-
Persija Pulangkan Ryuji Utomo?
Bola Indonesia 22 Desember 2018, 19:40
-
Gede Widiade Siapkan Pemain Superstar untuk Persija
Bola Indonesia 22 Desember 2018, 14:44
-
Persija akan Uji Tanding Lawan Timnas Negara Tetangga Bulan Depan
Bola Indonesia 22 Desember 2018, 14:35
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR