
Bola.net - Gelandang asing Persebaya Surabaya, Aryn Williams menyampaikan keinginannya selama berada di Inggris. Pemain asal Australia itu ingin berkunjung ke Emirates Stadium, markas Arsenal.
"Jika saya bisa, maka saya akan senang mengunjungi stadion (Emirates)," kata Aryn Williams kepada Bola.net.
Aryn Williams mengaku sudah rindu dengan stadion yang berbasis di London tersebut. Terakhir kali, Aryn berkunjung ke sana sepuluh tahun yang lalu.
"Emirates adalah salah satu stadion terbaik di dunia," mantan pemain Burnley FC tersebut memuji.
Namun, pada kunjungan satu dekade silam, tak banyak yang bisa dilakukan Aryn. Dia hanya berkunjung ke toko klub untuk membeli merchandise dan melakukan tur stadion.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Berharap Bisa Dukung Langsung Arsenal
Dan, jika kesempatan kedua datang, Aryn ingin berkunjung ke Emirates sekaligus menyaksikan langsung pertandingan Arsenal. Kendati itu mustahil di tengah situasi pandemi Covid-19.
"Saya harap saya dapat menghadiri pertandingan, tetapi menurut saya itu tidak mungkin," lanjut Aryn.
Dia pun berharap Arsenal bisa sukses di kompetisi Eropa musim ini. Termasuk bisa bersaing di Premier League agar bisa mendapat tiket ke Liga Champions musim depan.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ogah Didahului Arsenal, Milan Gerak Cepat Dekati Szoboszlai
Liga Italia 11 November 2020, 22:52
-
Arsenal Mulai Negosiasi Wonderkid RB Salzburg Ini
Liga Inggris 11 November 2020, 18:20
-
Gelandang Persebaya Ingin Berkunjung ke Markas Arsenal
Bola Indonesia 11 November 2020, 17:47
-
Bukannya Untung, Arsenal Malah Buntung Perpanjang Kontrak Aubameyang
Liga Inggris 11 November 2020, 16:50
-
Mau Juara Premier League, Arsenal Diminta Depak Bernd Leno
Liga Inggris 11 November 2020, 13:53
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


















KOMENTAR