Bola.net - - Pelatih Persib Bandung, Roberto Carlos Mario Gomez mengaku puas timnya bisa mengalahkan Sriwijaya FC (SFC) pada partai pembuka Piala Presiden 2018. Sebab pada laga tersebut, Maung Bandung bermain kompak, meski belum lama berkumpul.
Duel antara Persib versus Laskar Wong Kito tersaji di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Jawa Barat, Selasa (16/1). Tim kesayangan Bobotoh itu akhirnya berhasil menang dengan skor tipis 1-0 melalui legiun impor asal Korea Selatan, Oh In-kyun, pada menit ke-54.
Hasil tersebut sangat disyukuri oleh Gomez. Mengingat banyak pemain baru yang harus beradaptasi dengan tim, namun nyatanya mereka sudah menyetel satu sama lain.
"Ini hasil yang penting bagi tim kami, saya senang dengan hasil yang kami dapat. Kami bermain dengan banyak pemain baru yang bahkan baru bermain pada pertandingan ini dan juga ada beberapa pemain yang absen karena panggilan timnas," ujar Gomez usai laga.
"Saya bahagia pada tim, karena kami bermain dengan kuat dan kompak. Yang paling penting adalah kami menang, saya bahagia pada tim, pada suporter karena mereka penting untuk kami," tambahnya.
Pada pertandingan selanjutnya, Maung Bandung akan menghadapi PSM Makassar pada 21Januari mendatang. Sementara Sriwijaya akan melawan PSM Makassar di tanggal yang sama.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tundukkan Sriwijaya FC, Persib Dapat Ucapan Selamat dari Jokowi
Bola Indonesia 17 Januari 2018, 01:38
-
Gomes Puas Persib Bisa Tundukkan Sriwijaya FC
Bola Indonesia 17 Januari 2018, 01:10
-
Sriwijaya FC Akui Kaget Dengan Perubahan Taktik Persib
Bola Indonesia 16 Januari 2018, 19:15
-
Highlights Piala Presiden 2018: Persib Bandung 1-0 Sriwijaya FC
Bola Indonesia 16 Januari 2018, 19:00
-
Oh In-Kyun Menangkan Persib di Laga Pembuka Piala Presiden
Bola Indonesia 16 Januari 2018, 17:57
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55






















KOMENTAR