Reaksi pro dan kontra memang banyak bermunculan mengomentari kasus tersebut. Mulai dari sesama rekan pemain, pelatih hingga artis turut memberikan komentar. Namun tak sedikit juga yang memberikan dukungan kepada pemain naturalisasi tersebut.
Salah satunya yakni datang dari pelatih Arema Indonesia dan juga timnas U-23, Rahmad Darmawan. "Sebagai keluarga besar Arema, tentu saya akan support Greg. Soal benar salahnya itu biar jadi urusan yang berwajib. Yang jelas kita tak akan tinggalkan pemain," ujar pelatih yang akrab disapa RD ini kepada wearemania.net.
Tak hanya pelatihnya tersebut, dukungan juga datang dari rekan setimnya, Alberto Goncalves. Menurutnya, ia mengenal Greg secara pribadi dan yakin rekannya itu tak melakukan seperti yang dituduhkan kepadanya.
"Saya tidak tahu apa yang terjadi sekarang. Tapi saya tahu Greg seperti apa. Dia orangnya baik, jadi tak mungkin Greg bisa melakukan hal itu. Dia terkenal, bisa dapat teman cewek seperti yang dia suka, tidak perlu seperti itu," papar Beto.
Senada dengan Beto, keraguan yang sama atas tuduhan Rahelia Gebi kepada Greg juga datang dari artis Nana Khairina.
"Aku nggak yakin Greg melakukan pemukulan. Selama dekat dengan aku, Greg itu orangnya sangat sopan. Dia tahu benar bagaimana memperlakukan wanita," ungkap Nana yang mengaku pernah dekat dengan mantan pemain Persija Jakarta itu.
Seperti diketahui, Greg dilaporkan oleh Rahelia Gebi ke Polres Metro Jakarta Selatan, dengan dugaan melakukan tindak pidana percobaan pemerkosaan dan penganiayaan pada Jumat (16/8) lalu. (bola/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
10 Ribu The Jakmania Siap Dukung Persija di Sleman
Bola Indonesia 22 Agustus 2013, 23:43
-
Bola Indonesia 22 Agustus 2013, 20:38

-
Inilah Tuan Rumah Babak Akhir Divisi Utama dan ISL U-21
Bola Indonesia 22 Agustus 2013, 20:04
-
PT LI Tegaskan Laga Persija vs Persib Bukan Laga Hukuman
Bola Indonesia 22 Agustus 2013, 19:00
-
Persija Jadikan Sanksi Komdis PSSI Sebagai Pelajaran Berharga
Bola Indonesia 22 Agustus 2013, 18:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR