Dalam keterangannya ke wartawan, Rudy menyebut empat nama pemain yang dipastikan absen pada pertandingan lawan Persebaua di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Jumat (2/5) besok sore. Keempat pemain itu adalah Mario Costas, Michael Baird, Rahmad Latief dan kiper Markus Haris Maulana.
Menurut Rudy, Costas mengalami cedera. Pemain Argentina bernama Mario Alejandro Costas didera patah hidung. Sedangkan Michael Baird mengalami cedera ligamen sehingga harus menjalani pengobatan di Australia. "Rahmad Latif baru sembuh karena tifus dan harus ditinggal di Makasar," ucap Rudy.
Sedangkan kiper pelontos Markus Haris Maulana terkena akumulasi kartu kuning. "Markus tak bisa main karena akumulasi. Untuk penggantinya, kami akan menurunkan I Ngurah Komang," tutup Rudy.
PSM datang ke Surabaya dengan catatan positif. Mereka baru saja mengalahkan Perseru Serui dan menahan imbang tuan rumah Persipura Jayapura di Stadion Mandala. (faw/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bola Indonesia 1 Mei 2014, 19:27

-
Cedera Hidung Tak Pulih, Mario Costas Akan Jalani Operasi
Bola Indonesia 23 April 2014, 22:38
-
PSM Makassar Tanpa Mario Costas di Papua?
Bola Indonesia 10 April 2014, 19:49
-
Berangsung Pulih, Costas Sudah Kembali Latihan
Bola Indonesia 5 April 2014, 19:35
-
Tak Kunjung Cetak Gol, Mario Costas Terancam Didepak
Bola Indonesia 3 Maret 2014, 19:15
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR