
Kelima pemain tersebut di antaranya Ali Barkah, Aris Alfiansyah, I Gede Sukadana dan dua pemain asal Korea Selatan Park Chul Yung dan Inkyun Oh.
Kelima pemain tersebut harus absen karena menerima hukuman dari Komdis setelah terlibat aksi pengeroyokan kepada wasit di laga menghadapi PSMS Medna beberapa waktu lalu.
"Melawan Sriwijaya FC, Persela hanya membawa 19 pemain karena ada lima orang yang dilarang tampil menyusul adu jotos pada pertandingan melawan PSMS Medan, 20 Mei lalu," ujar Syamsul Hadi, Asisten Pelatih Persela.
Meski begitu, pihaknya mengaku tetap optimis akan memberikan perlawanan dan mampu mencuri poin di kandang Laskar Wong Kito.
"Pemain pelapis bisa diandalkan sehingga kami optimis mampu mengimbangi SFC," tandasnya. (fjr/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sriwijaya FC Siapkan Selebrasi Perayaan Juara ISL
Bola Indonesia 19 Juni 2012, 10:45 -
Hadapi Sriwijaya FC, Persela Tanpa Lima Pilar
Bola Indonesia 19 Juni 2012, 10:25 -
PSSI Buka Peluang Operator Asing Kelola Liga
Bola Indonesia 18 Juni 2012, 14:10 -
Penyebab Hilton Moreira Absen Masih Misterius
Bola Indonesia 18 Juni 2012, 12:35 -
Persisam Hanya Berkekuatan 19 Pemain di Tur Papua
Bola Indonesia 18 Juni 2012, 11:35
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR