Bola.net - Persebaya Surabaya menelan kekalahan besar di pertandingan kedua fase grup Piala Presiden 2022. Berhadapan dengan Persib Bandung, Persebaya tumbang dengan skor 1-3.
Di laga ini, Persebaya unggul lebih dahulu melalui gol Leo Lelis. Namun Persib mampu membobol gawang bajul ijo berkat gol Victor Igbonefo, Nick Kuipers, dan Ciro Alves.
Bagi Bolaneters yang ketinggalan menyaksikan pertandingan ini, Bolaneters bisa menyaksikan cuplikan pertandingannya di atas .
Susunan Pemain Kedua Tim
Persebaya Surabaya (4-3-3): Andhika Ramadani (kiper); Arizky Wahyu, Leo Lelis, Dandi Maulana, Alta Ballah (belakang); Alwi Slamat, Brylian Aldama, Denny Agus (tengah); Ahmad Nufiandani, Januar Eka Ramadhan, Mochammad Supriadi (depan)
Pelatih: Aji Santoso
Persib Bandung (4-3-3): Fitrul Dwi Rustapa (kiper); Henhen Herdiana, Victor Igbonefo, Nick Kuipers, Zalnando (belakang); Abdul Aziz, Beckham Putra, Ezra Walian (tengah); Febri Hariyadi, David da Silva, Ciro Alves (depan)
Pelatih: Robert Alberts
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Piala Presiden 2022: Persebaya Surabaya 1-3 Persib Bandung
Bola Indonesia 17 Juni 2022, 22:58
-
Highlights Piala Presiden 2022: Dewa United 2-2 PSIS Semarang
Open Play 17 Juni 2022, 18:33
-
Highlights Piala Presiden 2022: Bali United 1-2 Bhayangkara FC
Open Play 16 Juni 2022, 23:49
-
Highlights Piala Presiden 2022: Persita Tangerang 0-2 PSS Sleman
Open Play 16 Juni 2022, 18:35
-
Highlights Piala Presiden 2022: Persik Kediri 0-1 Arema FC
Open Play 15 Juni 2022, 23:26
LATEST UPDATE
-
Dipecat MU, Berapa Pesangon yang Didapatkan Ruben Amorim?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:49
-
Darren Fletcher Masih 'Hijau', Ini 5 Pelatih yang Bisa Jadi Caretaker MU
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:30
-
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2025/2026
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40















KOMENTAR