Seperti diketahui, setiap 14 Maret Persib memperingati hari ulang tahunnya. Menurut pemain naturalisasi ini pun meski baru berkostum Persib dirinya sudah mengenal sejarah klub berjuluk Maung Bandung. “Semoga Persib bisa juara tahun ini. Dan setiap tahun juara kalau bisa,” kata Sergio.
Sergio sendiri memang menunjukkan dirinya terus berkontribusi untuk Persib. Di musim ini, dari enam laga yang dimainkannya sudah mencetak enam gol. Terakhir, aksi sosok berusia 30 tahun menyarangkan satu gol saat melawan Pelita Bandung Raya di Stadion Siliwangi.
Menurut mantan pemain Adelaide United ini, Persib merupakan klub yang terus berkembang dan diharapkan menjadi klub besar di Indonesia. “Saya harap Persib menjadi contoh yang baik di Indonesia,” tandasnya. (hug/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
HUT Persib ke-80, Sergio Berharap Bisa Beri Gelar
Bola Indonesia 15 Maret 2013, 12:35
-
Manajemen Persiba Tolak Pelatih Herry Kiswanto Mundur
Bola Indonesia 14 Maret 2013, 22:30
-
Persib Diuntungkan Penundaan Jadwal Pertandingan
Bola Indonesia 14 Maret 2013, 20:16
-
Laga Persib vs Arema Ditunda, Panpel Tagih Kompensasi
Bola Indonesia 14 Maret 2013, 19:26
-
Reschedule Jadwal, Persiapan Persib Tidak Akan Berubah
Bola Indonesia 14 Maret 2013, 19:00
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR