Bola.net - Pelatih kiper PSIS Semarang, I Komang Putra memuji perkembangan tiga penjaga gawangnya. Mereka adalah Joko Ribowo, Muhammad Fadli dan Jandia Eka Putra.
Ketiga kiper tersebut dinilai mengalami peningkatan yang signifikan setelah hampir sepekan latihan. Khususnya dua kiper yang sudah lama bergabung.
"Semakin hari memang terus mengalami peningkatan, terutama Joko Ribowo dan Muhammad Fadli yang sudah berlatih sepekan terakhir," katanya, Jumat (4/9/2020).
Joko Ribowo dan Muhammad Fadli memang lebih dulu bergabung dengan tim. Sementara Jandia Eka Putra baru berlatih, Kamis (3/9/2020) kemarin.
"Namun memang perlu waktu untuk mengembalikan kondisi fisik di posisi top level," imbuh pelatih asal Denpasar tersebut.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Porsi Tambahan untuk Jandia Eka Putra
Khusus Jandia, I Komang memberikan porsi tambahan agar bisa mengejar pemain lainnya. Sebab, kiper asal Padang tersebut baru dua kali berlatih.
"Untuk Jandia Eka akan diberi porsi tambahan karena dia terlambat," jelas pelatih 48 tahun tersebut.
"Namun saya optimis dan berharap tiga kiper ini kondisi fisiknya sudah siap 100 persen saat kompetisi Liga 1 dilanjutkan Bulan Oktober nanti," pungkasnya.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
I Komang Putra Putra Puji Perkembangan Tiga Kiper PSIS
Bola Indonesia 4 September 2020, 19:32
-
PSIS Semarang Tidak Tertarik Melakukan Uji Coba
Bola Indonesia 3 September 2020, 23:57
-
Besok, Wallace Costa Dijadwalkan Tiba di Semarang
Bola Indonesia 3 September 2020, 23:45
-
Jandia Eka Putra Boleh Latihan, Penjaga Gawang PSIS Lengkap
Bola Indonesia 3 September 2020, 18:55
-
Ikut Tes Swab Susulan, Tiga Pemain PSIS Negatif Covid-19
Bola Indonesia 2 September 2020, 18:40
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR