"Turun pertama kalinya, Dimas mampu tampil percaya diri. Dia cukup bisa membuktikan itu," kata Ibnu, Senin (03/6).
Dimas akhirnya merasakan capsnya bersama Persebaya di Indonesian Premier League (IPL). Ia mendapat kesempatan tersebut pada laga menjamu Persepar Palangkaraya Minggu kemarin karena sang kiper utama, Endra Prasetya berhalangan karena sakit.
Meski menyanjung kiper jebolan SAD 2009 itu, Ibnu juga mengkritik keputusan Dimas saat gol Oyadipe George dalam situasi tendangan sudut. "Seharusnya, saat bola datang ke dalam box enam meter, kiper keluar menyongsong bola. Tapi Dimas malah menunggu untuk melakukan penyelamatan," urai pelatih berlisensi A AFC ini.
Kemenangan 2-1 atas Persepar kemarin juga tak lepas dari penampilan Dimas. Pada babak kedua tercatat ia mampu melakukan empat kali penyelamatan gemilang. "Secara keseluruhan, Dimas tetap tampil bagus dan menyelamatkan tiga poin kami," pungkas Ibnu. (fjr/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Petar: Saya Pun Belum Digaji, Tapi Tidak Mogok
Bola Indonesia 3 Juni 2013, 18:32
-
Petar Minta Bantuan Sadikin Untuk Bujuk Pemain
Tim Nasional 3 Juni 2013, 12:58
-
Ibnu Sanjung Debut Dimas Galih
Bola Indonesia 3 Juni 2013, 12:27
-
Jalani Terapi Sendiri, Goran Berharap Segera Pulih
Bola Indonesia 3 Juni 2013, 10:50
-
Persebaya Lawan Klub Malaysia Mundur Lagi
Bola Indonesia 3 Juni 2013, 08:24
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR