"Saya dapat banyak masukan. Misalnya, ada yang bilang skema tendangan bebas kita monoton. Ini yang kita jadikan sarana pembenahan. Untuk itu, saya ucapkan terima kasih," ujar Gethuk, sapaan karib Joko Susilo.
"Saya juga meminta maaf tidak semua masukan bisa dituruti," sambungnya.
Sebelumnya, pada laga lanjutan Grup A Piala Jenderal Sudirman, Arema Cronus sukses mengalahkan Sriwijaya FC dua gol tanpa balas. Dua gol Arema pada laga yang dihelat di Stadion Kanjuruhan, Minggu (22/11) ini dicetak Ahmad Bustomi dan Esteban Vizcarra.
Dengan kemenangan ini, Arema bisa dipastikan lolos ke Delapan Besar. Sejauh ini, dari tiga pertandingan, mereka meraih sembilan poin.
Lebih lanjut, Gethuk mengaku keberhasilan Arema Cronus ini tak sekadar perjuangan timnya belaka. Menurutnya, ada faktor lain di balik kemenangan timnya.
"Ini karena team behind the team. Kemenangan ini merupakan usaha bersama-sama pemain, pelatih, manajemen dan Aremania," tandasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jelang Hadapi Persija, Arema Cronus Lakukan Evaluasi
Bola Indonesia 23 November 2015, 18:25
-
Joko Susilo Puji Penampilan Dua Penggawa Belia Arema Cronus
Bola Indonesia 23 November 2015, 18:16
-
Lawan Persija, Arema Cronus Belum Pasti Lakukan Rotasi Pemain
Bola Indonesia 23 November 2015, 18:05
-
Arema Cronus Fokus Lawan Persija Jakarta
Bola Indonesia 23 November 2015, 17:59
-
Ihwal Penampilan Arema Cronus, Joko Susilo Akui Dapat Banyak Masukan
Bola Indonesia 23 November 2015, 16:42
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR