
Bola.net - Manajemen Arema FC angkat bicara soal alasan mereka merekrut Santiago Nicolas Carrera Sanguinetti pada bursa transfer musim 2020. Klub berlogo singa mengepal ini menyebut pemain asal Uruguay tersebut memiliki karakter yang diperlukan Arema.
"Karakternya sangat diperlukan oleh Arema," ucap General Manager Arema, Ruddy Widodo.
"Ia juga memiliki kemampuan-kemampuan teknis yang sangat berguna di sini," sambungnya.
Menurut Ruddy, kedatangan Carerra pun merupakan rekomendasi dari tim pelatih. Manajer berusia 48 tahun ini pun menyebut tim pelatih sudah menjamin Carerra.
"Pada prinsipnya, kami di manajemen kan memenuhi keinginan tim pelatih. Jika tim pelatih sudah merekomendasikan, kami akan berupaya sebaik mungkin untuk menindaklanjutinya," tutur Ruddy.
Sebelumnya, Manajemen Arema FC membeber rekrutan terbaru mereka pada bursa transfer musim 2020. Klub berlogo singa mengepal tersebut memastikan bahwa Carrera dalam proses bergabung. Menurut Ruddy, saat ini, proses bergabungnya Carrera sudah 80 persen.
Simak artikel selengkapnya di bawah ini.
Tak Risau Legalitas
Sementara itu, Ruddy mengaku tak risau dengan tengara bahwa Carerra bakal kesulitan soal legalitasnya. Menurut Ruddy, sebelum mengirimkan offer letter, pihaknya sudah berkonsultasi ke operator dan federasi.
"Insyaallah tidak ada masalah lagi," kata Ruddy.
"Saat ini, ia tinggal menandatangani kontrak. Jika sudah menandatangani kontrak, kami akan kirim tiket agar ia bisa segera ke Indonesia. Setelahnya, ia akan menjalani tes fisik," tandasnya.
(Bola.net/Dendy Gandakusumah)
Baca juga artikel-artikel lainnya:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Awal Februari, Tenggat Perburuan Pemain Asing Arema
Bola Indonesia 13 Januari 2020, 23:14
-
Arema Pastikan Pinang Eks Wonderkid Timnas U-17
Bola Indonesia 13 Januari 2020, 23:07
-
Bergabungnya Wawan Febrianto dan Teguh Amiruddin ke Arema Tertunda
Bola Indonesia 13 Januari 2020, 22:01
-
Ini Perkiraan Skuad Arema FC pada Musim 2020
Bola Indonesia 13 Januari 2020, 19:18
-
Perburuan Pemain Lokal Arema Bisa Usai Hari Ini
Bola Indonesia 13 Januari 2020, 17:18
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR