
Kabar ini diungkapkan Anggota Tim Transisi, Cheppy T Wartono. Menurutnya, Bonek FC mengambil langkah WO karena telah mendengar akan ada pengaturan skor.
"Nah, ini yang menjadi menarik," ujar Cheppy.
"Klaim Bonek FC harus bisa dibuktikan dengan data-data dan bukti konkret. Kalau hal itu benar terjadi, bisa dilaporkan ke pihak berwajib Mereka harus segera mengambil langkah itu," sambungnya.
Sebelumnya, pada pertandingan leg kedua Delapan Besar Piala Presiden versus Sriwijaya FC, Bonek FC mogok kala laga belum berlangsung seperempat jam. Sebagai hasilnya, di laga yang dihelat di Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring Palembang, Minggu (27/09), tim besutan Ibnu Grahan ini dinyatakan kalah.
Aksi mogok tanding Bonek FC dipicu keputusan kontroversial Jerry Eli. Wasit asal Bali ini menghadiahi Sriwijaya FC penalti pada menit 13. Ia menilai bek Bonek FC, Firly Apriansyah melakukan handsball. Padahal, dalam tayangan ulang, bola hanya mengenai bahu Firly.
Lebih lanjut, Tim Transisi juga menegaskan siap mendalami masalah ini. Mereka juga menegaskan tidak akan membiarkan tengara ini jadi bola liar di tengah upaya perbaikan sepakbola Indonesia. Selain menunggu laporan dari Bonek FC, Tim Transisi menegaskan bakal melakukan langkah jemput bola.
"Kami akan menulis surat ke Mahaka untuk mempertanyakan hal itu," tandasnya. [initial]
Baca Juga:
- Masalah Motivasi Arema Cronus Dinilai Telah Sirna
- Penggawa Arema Cronus Diwanti-Wanti Konsentrasi Penuh
- Persiapan Mepet, Arema Cronus Fokus Benahi Taktik dan Strategi
- Mitra Kukar Yakin Mampu Sulitkan Persib Bandung
- Subsidi dari Mahaka Sudah Dialokasikan ke Pemain Bonek FC
- Membangkang, Bonek FC Tak Mau Bayar Denda
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hadapi Sriwijaya FC, Arema Tanpa FAS dan Samsul
Bola Indonesia 1 Oktober 2015, 21:47
-
Buka Tiket Box, Manajemen Arema Antisipasi Tiket Mahal di Calo
Bola Indonesia 1 Oktober 2015, 21:37
-
Joko Susilo: Sriwijaya FC Termotivasi Untuk Membalas Kekalahan
Bola Indonesia 1 Oktober 2015, 20:14
-
Bendol Ingin SFC Tampil Prima dan Mental Yang Baik di Malang
Bola Indonesia 1 Oktober 2015, 20:07
-
Ini Alasan Bonek FC Mogok Menurut Anggota Tim Transisi
Bola Indonesia 1 Oktober 2015, 19:57
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58



















KOMENTAR