Menurut Sekjen BOPI Heru Nugroho, pihaknya tak perlu melakukan hal tersebut setelah melihat status turnamen yang hanya sekelas single event.
"Kami sudah melakukan rapat. Kami kira akan seperti apa turnamen ini formatnya, ternyata hanya single event dan bukan turnamen yang panjang. Ini sama kelasnya kaya Bali Island Cup," ujar Heru.
"BOPI hanya meminta agar mereka yang ikut status legalitasnya jelas dan NPWP. Klub juga harus membuat jaminan, pernyataan agar klub menjamin gaji pemain selama turnamen terselesaikan," lanjutnya.
Lebih lanjut, Heru menegaskan bahwa yang akan diverifikasi hanyalah pihak promotor turnamen Piala Kemerdekaan. Sementara klub menjadi tanggung jawab tim Transisi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Alasan BOPI Tak Verifikasi Klub Peserta Piala Kemerdekaan
Bola Indonesia 14 Juli 2015, 15:15
-
Klub Peserta Piala Kemerdekaan Tak Diverifikasi BOPI
Bola Indonesia 14 Juli 2015, 14:28
-
BOPI: Mahaka Mengaku Sudah Koordinasi Dengan Tim Transisi
Bola Indonesia 10 Juli 2015, 19:22
-
Piala Indonesia Satu Sudah Direstui BOPI?
Bola Indonesia 7 Juli 2015, 14:14
-
Tim Transisi: BOPI Akan Verifikasi Klub Peserta Piala Kemerdekaan
Bola Indonesia 3 Juli 2015, 17:12
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR