"Siapapun yang terpilih harus bisa membawa sepakbola Indonesia lebih baik dari sekarang," ujar General Manager Arema Cronus, Ruddy Widodo, menjawab pertanyaan Bola.net.
"Yang terdekat ini adalah bagaimana mengkomunikasikan antara federasi dengan pemerintah," imbuhnya.
PSSI sendiri akan menggelar Kongres Luar Biasa untuk memilih Ketua, Wakil Ketua dan Komite Eksekutif periode 2015-2019. Acara ini bakal digelar di Hotel JW Marriott Surabaya, Sabtu (18/04).
Lebih lanjut, Ruddy mengatakan, meski domain sepakbola tak ada sangkut paut dengan pemerintah, PSSI dan para pelaku sepakbola hidup di Indonesia. Karenanya, komunikasi dengan pemerintah sangat penting.
"Jadi, siapapun yang terpilih nanti, mudah-mudahan bisa mencairkan situasi yang tidak kondusif ini," tandasnya. (den/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSSI Dibekukan, K-Conk Mania Gembira
Bola Indonesia 18 April 2015, 23:49
-
Barito Putera Anggap Pembekuan PSSI Tak Bernurani
Bola Indonesia 18 April 2015, 23:45
-
Bola Indonesia 18 April 2015, 23:40

-
Arema Cronus Kecam Pembekuan PSSI
Bola Indonesia 18 April 2015, 22:31
-
Tak Akui Hasil KLB PSSI, FDSI Desak Menpora Bentuk Pengurus Transisi
Bola Indonesia 18 April 2015, 21:27
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR