Bola.net - - Persebaya Surabaya mengagendakan pemusatan latihan selama sepekan di Pulau Dewata, Bali. Program tersebut merupakan bagian dari upaya pelatih baru Persebaya Angel Alfredo Vera dalam meningkatkan peforma tim.
Menurut Alfredo Vera, selama di Bali, Rishadi Fauzi dan kolega akan menjalani latihan seperti biasa. Mereka akan mendapat menu latihan fisik dan taktik. Selain itu, mereka juga akan menjalani uji coba dengan salah satu klub di Bali.
"Programnya sama seperti sekarang, banyak latihan fisik, taktik, dan teknik. Kita juga akan beruji coba," ungkap Alfredo Vera, Sabtu (03/6).
Mantan Pelatih Persipura Jayapura itu belum bisa menyebutkan tim mana yang akan menjadi lawan tanding mereka. Namun dia hanya menegaskan bahwa dirinya akan memanfaatkan waktu semaksimal mungkin untuk mempersiapkan tim dengan baik.
"Masih ada banyak waktu untuk persiapan, tapi pemain sudah mulai mengerti apa yang saya inginkan, yang pasti semuanya masih perlu waktu, tidak bisa langsung," imbuhnya.
Pelatih asal Argentina itu juga menegaskan bahwa timnya tidak memiliki masalah dengan jadwal latihan selama bulan Ramadan meski sebagian besar pemain berpuasa. Ia mengklaim semua pemain dalam kondisi baik-baik saja.
"Saya sudah tanya, mereka masih oke, tidak ada kendala dan kelihatan semua oke. Jadi tidak ada masalah," tegasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Program Persebaya Selama di Bali
Bola Indonesia 3 Juni 2017, 23:44
-
Perbedaan Persebaya Dengan Persipura Menurut Alfredo Vera
Bola Indonesia 3 Juni 2017, 23:41
-
Persebaya Agendakan Latihan Tertutup
Bola Indonesia 31 Mei 2017, 16:45
-
Bonek Punya Ekspektasi Besar Pada Alfredo Vera
Bola Indonesia 27 Mei 2017, 19:07
-
Alfredo Vera Bertekad Bawa Persebaya ke Liga 1
Bola Indonesia 27 Mei 2017, 18:16
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR