Di lini depan, posisi Cristian Gonzales dan Dendi Santoso, yang mengalami cedera diisi Gustavo Giron dan Antoni Putro Nugroho. Dua pemain ini akan membentuk trisula lini depan dengan Esteban Vizcarra.
Sementara posisi Hendro Siswanto -yang harus menepi akibat kartu merah- bakal diisi Ferry Aman Saragih. Dua posisi lainnya di lini tengah Arema Cronus diisi Raphael Maitimo dan Srdan Lopicic.
Di sektor fullback kanan, Benny Wahyudi bakal mengisi posisi Syaiful Indra Cahya. Ia akan bekerjasama dengan Hamka Hamzah, Goran Gancev dan Ahmat Alfarizi di lini pertahanan. Sementara, di sektor penjaga gawang, nama Kurnia Meiga masih menjadi andalan tuan rumah.
Berikut selengkapnya susunan pemain kedua tim:
Arema Cronus: Kurnia Meiga, Benny Wahyudi, Hamka Hamzah, Goran Gancev, Ahmad Alfarizi, Ferry Aman Saragih, Srdan Lopicic, Raphael Maitimo, Antoni Putro, Gustavo Giron, Esteban Vizcarra
Cadangan: I Made Wardhana, Junda Irawan, Ryuji Utomo, Arif Suyono, Dio Permana, Juan Revi, Sunarto
Bhayangkara SU: Wahyu Tri Nugroho, Ahmad Hari Satria, M. Fatchurohman, Otavio Dutra, Suroso, Khairallah Abdelkbir, M. Hargianto, Paulo Helber, Ilham Udin Armaiyn, Rudi Widodo, Thiago Furtuoso.
Cadangan: Thomas Rian Bayu, Herwin Tri Saputra, Indra Kahfi Ardhyaksa, M. Sahrul Kurniawan, Fandi Eko Utomo, Bjahil Chalwa, Wahyu Subo Seto.
[initial]
Baca Ini Juga:
- Dipanggil Komdis, Hendro Siswanto Didampingi Manajemen Arema
- Gantikan Jeong, MU Pinang Gelandang Australia
- Diduga Akibat Dianiaya Polisi, Remaja Jakmania Meninggal Dunia
- Indra Sjafri Nilai Bali United Sudah Main Sesuai Instruksi
- Kalahkan PS TNI, Permainan Mitra Kukar Dipuji
- Arema Cronus Anggap Perubahan Logo Hal Wajar
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Milo: Inilah Arema Sesungguhnya
Bola Indonesia 15 Mei 2016, 23:41 -
Hantam Bhayangkara SU, Arema Cronus Puncaki Klasemen Sementara
Bola Indonesia 15 Mei 2016, 20:32 -
Ini Susunan Pemain Arema Cronus vs Bhayangkara SU
Bola Indonesia 15 Mei 2016, 17:56 -
Dipanggil Komdis, Hendro Siswanto Didampingi Manajemen Arema
Bola Indonesia 15 Mei 2016, 15:41 -
Arema Cronus Anggap Perubahan Logo Hal Wajar
Bola Indonesia 15 Mei 2016, 10:35
LATEST UPDATE
-
Prediksi Sevilla vs Barcelona 5 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 14:58 -
Florian Wirtz di Liverpool: Pemain yang Belum Meyakinkan, tapi Pantas Ditunggu?!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 14:58 -
Bukan Cuma Minta Maaf, Korea Selatan Rombak Total Regulasi Program Adopsi Internasional
News 3 Oktober 2025, 14:44 -
Prediksi Fiorentina vs AS Roma 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 14:28 -
Meski Bersinar di Crystal Palace, Oliver Glasner Dinilai Tak Cocok untuk MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 14:26
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29 -
5 Top Skor Sepanjang Masa Liga Champions, Mbappe Mulai Mendekat
Editorial 2 Oktober 2025, 13:55
KOMENTAR