"Biar semua merasakan hal yang sama, Arema punya ide bagaimana jika untuk Timnas Indonesia diambil dari pemain muda, eks Timnas U-19," ujar General Manager Arema Cronus, Ruddy Widodo.
"Atau, lebih frontal, dari 18 klub ISC A 2016 diambil masing-masing dua pemain," sambungnya.
Menurut Ruddy, di setiap klub yang ada di ISC A 2016 tentu ada pemain bintang yang bisa diambil ke Timnas. Bahkan, di klub-klub yang sementara berada di papan bawah klasemen sementara, juga memiliki sosok pemain-pemain istimewa.
"Namun, ini baru usulan kami. Tak ada niatan apapun untuk menekan pelatih Timnas Indonesia saat ini, Alfred Riedl," tuturnya.
Lebih lanjut, Ruddy juga menegaskan, semisal ide mereka tak diterima, kompetisi harus tetap berjalan sesuai rencana. Ia juga meminta pada klub-klub yang pemainnya dipanggil agar tak perlu takut dengan pemanggilan tersebut.
"Toh, di kompetisi ini tak ada degradasi. Juara pun tak ke mana-mana. Yang penting, kompetisi jangan sampai berhenti," tandasnya. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Juara Euro 2016, Inilah Posisi Portugal di Rangking FIFA
Piala Eropa 14 Juli 2016, 19:15
-
Klub Belum Terima Surat Pemanggilan Pemain ke Timnas Indonesia
Tim Nasional 14 Juli 2016, 18:17
-
ISC Break, Klub-Klub Peserta Bakal Menjerit
Bola Indonesia 14 Juli 2016, 15:40
-
Ini Usulan Arema Cronus Agar ISC Tak Terhenti Karena Timnas
Bola Indonesia 14 Juli 2016, 15:09
-
Alfred Riedl Target Antar Timnas Indonesia ke Final AFF
Tim Nasional 14 Juli 2016, 12:24
LATEST UPDATE
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR