"Mengerucut dua nama itu karena dianggap kriteria ketat yang ditetapkan, yakni; pelatih asing dan paham kondisi dan kultur Persela," jelas Media Officer Persela, Arif Bachtiar. Arif mengatakan, manajemen cukup yakin dengan kemampuan kedua pelatih ini.
"Mereka mampu pertahankan prestasi persela di papan atas, mampu optimalkan pemain muda, paham dengan kondisi persepakbolaan Indonesia, sudah dikenal publik, dan bisa bekerjasama dengan jajaran manajemen dan kepelatihan," jelas Arif.
Fabio terakhir kali menukangi Persita Tangerang. Sedangkan Raja Isa adalah mantan pelatih Persijap Jepara. Dalam waktu dekat, manajemen berencana mendatangkan kedua pelatih ini untuk mendengarkan secara langsung visi dan misinya. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tanpa Pacho, Greg Yakin Persija Jadi Tim Kuat
Bola Indonesia 5 Desember 2014, 21:38
-
Gresik United Urung Ikat Mbamba
Bola Indonesia 5 Desember 2014, 20:38
-
Inilah Alasan Persela Pilih Raja Isa dan Fabio
Bola Indonesia 5 Desember 2014, 20:34
-
Sabtu, Dua Pemain Asing Persija Dijanjikan Merapat
Bola Indonesia 5 Desember 2014, 20:28
-
Kandidat Pelatih Persela: Fabio dan Raja Isa
Bola Indonesia 5 Desember 2014, 20:26
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR