Bola.net - - Bukan hanya pemain, manajemen Persebaya Surabaya juga mulai menginventarisasi nama-nama pelatih untuk tim Bajul Ijo. Dari data yang dihimpun , Persebaya membidik pelatih-pelatih yang pernah memiliki hubungan historis dengan klub ini.
Manajer Persebaya, Ch Faried tak menampik jika pihaknya mulai mengumpulkan nama-nama pelatih untuk Persebaya. "Ada , Freddy Muli, dan Fabio da Silva," ucap Faried.
Nama-nama di atas memang berhubungan erat dengan Persebaya. Mereka pernah menjadi pemain dan pelatih Persebaya beberapa waktu silam. "Yang jelas kita akan cari pelatih yang lisensinya sesuai ketentuan liga," sambung Faried.
Meski sudah mulai mengumpulkan nama-nama pelatih, Faried menegaskan jika manajemen belum mengambil keputusan. "Kita tunggu hasil tanggal 8 Januari nanti seperti apa," tutup Faried.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Kandidat Pelatih Persebaya
Bola Indonesia 29 Desember 2016, 10:52
-
Freddy Beber Kunci Sukses Persida Hajar PSMP
Bola Indonesia 23 Agustus 2014, 18:52
-
Ke Kalimantan, Persida Serba Mepet dan Minim
Bola Indonesia 14 Agustus 2014, 09:19
-
Bola Indonesia 11 Agustus 2014, 21:39

-
Derby Sidoarjo, Freddy Instruksikan Persida Bermain Cepat
Bola Indonesia 6 Agustus 2014, 15:15
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR