
Bola.net - Pelatih Persela Lamongan, Iwan Setiawan berbicara kekuatan Persipura Jayapura yang akan menjadi lawannya pada pekan kedua BRI Liga 1 2021/2022. Kata dia, tim Mutiara Hitam kaya akan talenta.
Persipura layak diwaspadai oleh penggawa Laskar Joko Tingkir. Sebab, talenta-talenta yang dimiliki tim asuhan Jacksen F. Tiago tersebut bisa membuat kejutan.
”Persipura tim bagus, yang jelas kita sama-sama setuju bahwa Persipura itu dominan dengan talenta,” kata Iwan Setiawan kepada Bola.net.
”Kalau boleh jujur juga talenta terbaik di Indonesia itu adanya dari Papua. Jadi saya kira itu yang harus diwaspadai,” tegas mantan juru taktik Persebaya Surabaya tersebut.
Jika tidak ada perubahan, Persela akan menghadapi Persipura, Jumat (08/09/2021) mendatang. Namun, sama dengan pekan pertama, venue pertandingan belum ditentukan.
Belum Cukup
Iwan juga sudah mempelajari permainan Persipura dari pertandingan melawan Persita. Namun, kata Iwan, itu tidak cukup mewakili kekuatan tim asal Papua itu.
”Kami kan sudah punya evaluasi, kami sudah lihat Persipura lawan Persita, tapi itu kan tidak cukup karena pertandingan pertama,” Iwan menambahkan.
”Semua tim di pertandingan pertama di kompetisi biasanya belum seratus persen,” tegasnya.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
Baca Ini Juga ya Bolaneters:
- Gigi Pemain Muda Persiraja Patah Usai Diterjang Syaiful Indra Cahya
- Jadwal Siaran Langsung Pekan ke-2 BRI Liga 1 di Indosiar, 10-12 September 2021
- Adu Kuat Antarlini Persita vs Persib di BRI Liga 1 2021: Siapa Unggul?
- Pemain Sudah Vaksin, Persela Lamongan Bisa Full Team Hadapi Persipura Jayapura
- Video: 3 Gol Terbaik Pekan Pertama BRI Liga 1 2021/2022
- Jersey Baru Persebaya Cetak Rekor Penjualan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Iwan Setiawan: Talenta Terbaik Sepak Bola Indonesia dari Papua
Bola Indonesia 8 September 2021, 13:06
-
Persela vs Persipura: Iwan Setiawan Fokus Benahi Penyelesaian Akhir
Bola Indonesia 8 September 2021, 13:03
-
BRI Liga 1: Persipura Lakukan Evaluasi Secara Menyeluruh Sebelum Hadapi Persela
Bola Indonesia 8 September 2021, 00:20
-
Mengenal Kapten Baru Persipura Jayapura di BRI Liga 1: Ian Louis Kabes
Bola Indonesia 1 September 2021, 13:24
-
BRI Liga 1: Jacksen Tiago Sanjung Performa Pemain Muda Persipura
Bola Indonesia 28 Agustus 2021, 23:15
LATEST UPDATE
-
Enzo Maresca Dikabarkan Ingin Latih MU, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 3 Januari 2026, 19:03
-
Ealah! Kobbie Mainoo Ternyata Tidak Berencana Tinggalkan Manchester United
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:52
-
Ruben Amorim Faktor Ini Bisa Buat MU Ketar-ketir di Kandang Leeds United!
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:43
-
Prediksi Lazio vs Napoli 4 Januari 2026
Liga Italia 3 Januari 2026, 18:30
-
Terungkap, MU Tutup Pintu 'Balikan' dengan James Garner
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:21
-
Manchester United Percepat Proses Transfer Carlos Baleba?
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:06
-
Prediksi Aston Villa vs Nottingham Forest 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:54
-
Prediksi BRI Super League: Malut United vs PSBS Biak 4 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 17:45
-
Prediksi Wolves vs West Ham 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:15
-
Daftar Pembalap Indonesia yang Berlaga di Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
-
Jadwal Lengkap Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43























KOMENTAR