
Bola.net - Jadwal pertandingan dan link streaming Persik Kediri vs RANS Nusantara FC di Indosiar hari ini, Kamis 23 Februari 2023. Laga antara Persik vs RANS Nusantara akan dimainkan mulai pukul 15.00 WIB, live streaming di Vidio.
Persik vs RANS Nusantara adalah duel tim paling bawah di klasemen BRI Liga 1. Kedua tim sama-sama mendapatkan 16 poin. Jumlah gol mereka juga sama-sama minim. Persik baru mencetak 13 gol dan RANS Nusantara punya satu gol lebih banyak.
Persik dan RANS Nusantara juga sama-sama tak pernah menang pada lima laga terakhir. Pada pekan ke-25 lalu, Persik menelan kekalahan dengan skor 2-1 dari PSM Makassar. Sedangkan, RANS Nusantara kalah dengan skor 3-1 ketika berjumpa Persib Bandung.
Persik dan RANS Nusantara baru satu kali berjumpa pada laga kompetitif, yakni pada putaran pertama BRI Liga 1 2022/2023 lalu. Saat itu, kedua tim bermain imbang 1-1. Gol Makan Konate pada menit ke-35 dibalas Vava Mario Yagalo pada menit ke-81.
Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming
Persik Kediri vs RANS Nusantara FC
Stadion Brawijaya
Kamis, 23 Februari 2023
15.00 WIB
Siaran langsung: -
Live streaming: Vidio
Link streaming: Klik tautan ini
Perkiraan Susunan Pemain
Persik Kediri (4-3-3): Dikri Yusron; Agil Munawar, M. Sabillah, Anderson Nascimento, Yusuf Meilana; Rohit Chand, Bayu Otto, Faris Aditama; Renan Silva, Rendy Juliansyah, Flavio Silva. Renan Silva.
Pelatih: Divaldo Alves.
RANS Nusantara (4-2-3-1): Wawan Hendrawan; Bayu Setiawan, Arif Satria, Agus Nova Wiantara, Edo Ferdiansyah; Muhammad Tahir, Ade Suryana; Romadona Dwi Kusuma, Mitsuru Maruoka, Makan Konate; Yannis Mbombo.
Pelatih: Rodrigo Santana.
Klasemen BRI Liga 1 2022/2023
Baca Ini Juga ya Bolaneters:
- Penggawa Arema FC Sesalkan Laga Kontra Persib Digelar Tanpa Penonton
- Kalah dari Persija karena Kecolongan di Menit Akhir, Barito Putera: Menyakitkan dan Kami Terpukul
- Dimainkan Sebagai Bek Kanan di Bali United, Ini Kata Ardi Idrus
- Bukan Ciro Alves dan David da Silva, Ini yang Diwaspadai Arema FC dari Persib Bandung
- Bali United Menang Tipis Atas Dewa United, Teco: Sangat Cukup
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tonton Yuk, Highlights Kala Persik Kediri Pesta Gol ke gawang RANS Nusantara FC
Open Play 23 Februari 2023, 17:33 -
Jadwal dan Link Streaming Persik Kediri vs RANS Nusantara FC Hari Ini 23 Februari 2023
Bola Indonesia 23 Februari 2023, 10:14 -
Prediksi BRI Liga 1: Persik Kediri vs RANS Nusantara FC 23 Februari 2023
Bola Indonesia 22 Februari 2023, 14:51 -
Hasil BRI Liga 1 2022/2023: Persib dan PSM Sama-Sama Raih Poin Penuh
Bola Indonesia 19 Februari 2023, 16:54
LATEST UPDATE
-
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16 -
Cek Jadwal dan Live Streaming LaLiga 2025/26 Minggu Ini: di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:10 -
Prediksi Napoli vs Genoa 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:06 -
Saksikan dan Nonton LaLiga 2025/26 Sevilla vs Barcelona, Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:02 -
Jadwal Premier League Pekan Ini, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 16:00 -
Cek Jadwal dan Nonton Liga Inggris 2025/26: Eksklusif di Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 15:56 -
Saksikan dan Nonton Liga Inggris Chelsea vs Liverpool: Eksklusif di Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 15:52 -
Prediksi Brentford vs Manchester City 5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 15:37
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR