
Bola.net - Jadwal lanjutan pertandingan BRI Liga 1 2021/2022 seri kedua yang kini memasuki pekan kedelapan dan berlangsung pada, 20 hingga 23 Oktober 2021 mendatang. Seluruh pertandingannya pun akan disiarkan live streaming melalui Vidio.
Persik Kediri akan berhadapan dengan Persipura Jayapura dalam pertandingan yang digelar di Stadion Moch. Soebroto, Magelang pada, Kamis (21/10/2021) sore WIB. Ini akan menjadi pertarungan sengit bagi kedua tim yang sedang bersaing untuk keluar dari zona papan bawah klasemen.
Sementara itu, di hari yang sama juga akan tersaji Persebaya Surabaya kontra Persela Lamongan pada malam WIB. Laga yang digelar di Stadion Moch. Soebroto tersebut akan menjadi pertandingan penting bagi kedua tim.
Baik Persebaya dan Persela kini tengah dirundung masalah performa yang kunjung tidak stabil. Kedua tim sama-sama tengah mengalami empat kekalahan dari tujuh pertandingan yang telah dimainkan.
Selain dua pertandingan tersebut masih ada sederet laga utama yang patut untuk dinantikan dalam lanjutan pekan kedelapan BRI Liga 1 2021/2022 seri kedua. Berikut adalah jadwal dan link streaming di Vidio.
Jadwal dan link streaming
Kamis, 21 Oktober 2021
Persik Kediri vs Persipura Jayapura, pukul 18.15 WIB
Persebaya Surabaya vs Persela Lamongan, pukul 20.30 WIB
Jumat, 22 Oktober 2021
Persita Tangerang vs Persikabo 1973, pukul 15.15 WIB
Persib Bandung vs PSS Sleman, pukul 18.15 WIB
Borneo FC vs PSM Makassar, pukul 20.45 WIB
Madura United FC vs Persija Jakarta, pukul 20.45 WIB
Sabtu, 23 Oktober 2021
Persiraja Banda Aceh vs Arema FC, pukul 18.15 WIB
Bali United FC vs Bhayangkara FC, pukul 20.45 WIB
Link live streaming pertandingan BRI Liga 1 2021/2022 pekan kedelapan di Vidio bisa didapatkan dengan memakai url: https://m.vidio.com/categories/59-liga-1
Nonton BRI Liga 1 di Vidio
Itu dia jadwal dan link streaming pertandingan BRI Liga 1 2021/2022 pekan kedelapan. Nonton siaran langsung BRI Liga 1 hanya melalui layanan OTT Vidio yang tersedia di smartphone atau smart tv mu, bisa juga dengan mengunjungi website vidio.com.
Segera download aplikasi Vidio sekarang juga dan jangan lupa berlangganan paket Premier Platinum untuk nonton berbagai macam tayangan olahraga seru mulai dari BRI Liga 1 hingga Liga Champions.
Artikel ini dibuat oleh tim penulis dari Vidio.com untuk kepentingan promosi program live streaming dan konten video sport di Vidio.com. Untuk konten editorial bola lainnya yang terkait promo ini bisa pembaca dapatkan dengan mengetuk tautan 'Baca Juga' atau kumpulan 'tag artikel' di bagian bawah.
Penulis : Muhammad Disha Brahmana Putra
Baca Ini Juga ya Bolaneters:
- Keputusan 'Unik' Wasit Pekan Ini: Penalti untuk RANS, Barito Putera Harusnya Dapat Penalti?
- Prediksi BRI Liga 1: Persebaya Surabaya vs Persela Lamongan 21 Oktober 2021
- Jadwal Siaran Langsung BRI Liga 1 di Indosiar Hari Ini, Kamis 21 Oktober 2021
- Memukul Wasit, Pemain PSG Pati Dapat Sanksi Larangan Bermain Selama 6 Bulan!
- Prediksi BRI Liga 1: Persik Kediri vs Persipura Jayapura 21 Oktober 2021
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming Pertandingan Persija vs Arema di Vidio Malam Ini
Bola Indonesia 17 Oktober 2021, 11:12
-
Jadwal BRI Liga 1: Live Streaming Persipura vs Persebaya Hari Ini di Vidio
Bola Indonesia 16 Oktober 2021, 16:31
LATEST UPDATE
-
Sebut Wasit Mafia, Fabio Capello Buru-buru Beri Klarifikasi Penting
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:13
-
Persik vs Persib Bandung: Dewangga Kecewa Maung Bandung Tertahan di Kediri
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 13:42
-
Soal Manajer Baru, Gary Neville Minta MU Tidak Coba-coba Lagi
Liga Inggris 6 Januari 2026, 13:27
-
Segera Tayang, Jadwal Live Streaming Proliga 2026 Eksklusif di Vidio
Voli 6 Januari 2026, 12:38
-
Di Balik Tudingan Amorim Sengaja Cari Gara-gara Agar Dipecat Manajemen MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 12:25
-
Fabio Capello: Jangan Coret Juventus dan AS Roma dari Perebutan Scudetto!
Liga Italia 6 Januari 2026, 11:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR