"Pertandingan hari ini terasa berat. Sebab Persela juga ingin memenangkan pertandingan ini," ucap Jafri kepada wartawan usai laga.
Tapi kami juga ingin menang. Karena babak Delapan Besar, khususnya di grup kami, terjadi kejar-kejaran poin oleh tiga tim," sambungnya.
Dalam pertandingan Selasa (21/10) malam di Stadion Surajaya, Semen Padang unggul lebih dulu lewat Osas Saha di menit ke-15. Arif Ariyanto sempat menyamakan skor di menit ke-63. Gol kemenangan Semen Padang diceploskan Airlangga Sucipto menit ke-86.
"Alhamdulillah Semen Padang masih masih berada di jalur yang tepat untuk lolos ke empat besar," sambung Jafri. Kemenangan Semen Padang di Surajaya juga memastikan kegagalan Persela ke babak semifinal.
Sedangkan Semen Padang masih terlibat persaingan sengit dengan Persipura Jayapura dan Arema Cronus untuk lolos ke fase berikutnya. (faw/fjr)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Kunci Kemenangan Semen Padang Atas Persela
Bola Indonesia 21 Oktober 2014, 23:01
-
Jafri Syukuri Semen Padang Masih di Jalur Kemenangan
Bola Indonesia 21 Oktober 2014, 22:31
-
Inilah Susunan Pemain Persela vs Semen Padang
Bola Indonesia 21 Oktober 2014, 18:32
-
Persela Diminta All Out Hadapi Semen Padang
Bola Indonesia 21 Oktober 2014, 11:45
-
Semen Padang Waspadai Motivasi Persela
Bola Indonesia 21 Oktober 2014, 11:07
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR