"Kami waspadai permainan mereka," ujar Joko Ribowo, Rabu (11/07).
"Kami akan tetap berkomunikasi antar lini dan coba minimalisir kesalahan, yang rentan mereka manfaatkan," sambungnya.
Menurut kiper yang karib disapa Jokri ini, ia juga serius berbenah menyongsong pertandingan ini. Jokri mengaku kurang maksimal pada pertandingan sebelumnya dan berupaya bisa tampil lebih baik dalam pertandingan lawan Barito.
"Bola-bola build-up saya kurang maksimal. Ini yang akan saya perbaiki pada pertandingan lawan Barito," tuturnya.
Arema FC akan menantang Barito Putera pada laga pekan ke-15 kompetisi Liga 1. Pertandingan ini akan dihelat di Stadion 17 Mei Banjarmasin, Rabu (11/07). (den/shd)
Murah Gol

Barito sendiri saat ini merupakan tim dengan produktivitas gol tertinggi kedua di liga. Mereka telah mencetak 27 gol dari 14 pertandingan.
Pada laga terakhir mereka, Barito sukses mencetak empat gol kala meraih kemenangan 4-3 di kandang Mitra Kukar. Empat gol kemenangan Barito ini diborong eks penggawa Arema FC, Samsul Arif.
Jokri sendiri menegaskan tak akan terpaku pada Samsul Arif kala mengawal gawangnya. Pemain berusia 29 tahun ini menyebut yang harus dihentikan adalah suplai bola pada penyerang lincah ini.
"Semua pemain akan kami perhatikan. Saya yakin, tanpa suplai dari rekan-rekannya, Samsuk tak akan bisa berbuat banyak," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Joko Ribowo Tak Gentar Hadapi Lini Serang Barito Putera
Bola Indonesia 11 Juli 2018, 09:33
-
Samsul Arif Empat Gol, Barito Putera Bekuk Mitra Kukar
Bola Indonesia 6 Juli 2018, 17:56
-
Barito Putera Masih Percaya pada Samsul Arif
Bola Indonesia 27 Maret 2018, 00:55
-
Samsul Arif: Barito Putera Siap Beri Kejutan di Liga 1 Musim 2018
Bola Indonesia 21 Maret 2018, 15:22
-
Samsul Arif Siap Hadapi Laga Sarat Emosi Kontra Persela
Bola Indonesia 11 Maret 2018, 01:09
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
-
Hubungannya Dengan Cristiano Ronaldo Merenggang? Ini Pengakuan Dari Karim Benzema
Asia 18 November 2025, 15:55
-
Italia Dipermalukan Norwegia 1-4, Rekor Buruk Azzurri di San Siro Kian Mengkhawatirkan
Piala Dunia 18 November 2025, 15:48
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55























KOMENTAR