
Bola.net - Madura United merampungkan perburuan pemain asing untuk kompetisi Liga 1 2023/2024. Manajemen Laskar Sapeh Kerrab merekrut penyerang asal Brasil, Junior Brandao.
Junior Brandao direkrut karena dinilai berada dalam usia yang cukup produktif. Dia tercatat masih berusia 27 tahun.
"Finish, satu amunisi terakhir baru untuk slot asing kami terpenuhi," kata Direktur Utama Madura United, Annisa Zhafarina, Selasa (13/06/2023).
Produktivitas Junior Brandao saat masih bermain di Brasil juga menjadi pertimbangan Madura United. Dia pernah mencetak 17 gol dalam semusim.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters
Harapan Manajemen
Kehadiran Junior Brandao juga semakin menambah opsi di lini serang Madura United. Sebelumnya, klub berjuluk Laskar Sapeh Kerrab sudah memiliki Lulinha.
Musim lalu, Lulinha juga tampil tidak mengecewakan di lini depan. Penyerang asal Brasil itu membukukan 12 gol dan 4 assist dari 29 penampilan.
"Kami berharap striker asing muda ini bisa memberikan performa yang apik di musim ini dan bisa saling membantu dengan rekan satu timnya," jelas Annisa mengharapkan.
Daftar Pemain Asing Madura United
Lulinha
Hugo Gomez
Cleberson
Jacob Mahler
Francisco Rivera
Junior Brandao
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
Baca Juga:
- Pulih dari Cedera, Syaeful Anwar Dipastikan Bertahan di Arema FC
- Liga 1 2023/2024: Arema FC Pinang Eks Kiper Persija Jakarta
- Dilatih Djadjang Nurdjaman, Persela Lamongan Sudah Punya 11 Pemain Baru untuk Liga 2 2023/2024
- 5 Alasan Jesse Lingard Bisa Gabung Bali United: Faktor Kuliner Bisa menjadi Kunci Lho!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Junior Brandao Merapat, Pemain Asing Madura United Komplet
Bola Indonesia 13 Juni 2023, 22:00
-
Madura United Rekrut Eks Gelandang Persipura Jayapura
Bola Indonesia 12 Juni 2023, 17:40
-
Madura United Rekrut Gelandang Serang Asal Meksiko
Bola Indonesia 8 Juni 2023, 20:32
-
Dua Markas Madura United Lolos Risk Assessment
Bola Indonesia 7 Juni 2023, 21:50
-
Lee Yu-jun Ungkap Penyebab Telat Gabung Madura United
Bola Indonesia 2 Juni 2023, 23:18
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55























KOMENTAR