
Manajemen Laskar Joko Samudro membenarkan bahwa sudah ada kesepakatan antara kedua tim. "Kami sudah menjalin komunikasi dengan mereka. Kami sepakat untuk beruji coba Kamis lusa," ungkap Manajer Gresik United, Bagoes Cahyo Yuwono.
Rencananya, pertandingan uji coba dua tim tetangga ini akan dilangsungkan di Stadion Surajaya Lamongan, Kamis (17/7) malam. Kick off akan digeber setelah jam salat tarawih, yakni sekitar pukul 20.30 WIB.
Bagoes menambahkan, uji coba lawan Persela masuk dalam rangkaian program selama libur kompetisi ISL. Bagoes menjelaskan, pihaknya meminta pelatih Angel Alfredo Vera untuk lebih fokus membenahi semua lini Gresik United. Tujuannya, menghindarkan Laskar Joko Samudro dari jerat degradasi.
Sebelumnya, Gresik United menang tipis 2-1 saat mengadakan uji coba kontra klub Divisi Utama, Pusamania Borneo FC, Jumat (11/7) lalu. Sedangkan di waktu yang sama, Persela ditahan imbang Deltras Sidoarjo tanpa gol. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Berubah, Ini Komentar Gresik United
Bola Indonesia 15 Juli 2014, 20:14
-
Manajemen PSM Makassar Janji Bayar Gaji Pemain Pekan Ini
Bola Indonesia 15 Juli 2014, 19:13
-
Ramadan, Manajemen Rilis Batik Corak PSM
Bolatainment 15 Juli 2014, 19:09
-
Suharno Belum Puas Penampilan Penggawa Arema Cronus
Bola Indonesia 15 Juli 2014, 19:07
-
Kamis, Gresik United Sua Persela di Surajaya
Bola Indonesia 15 Juli 2014, 12:06
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55



















KOMENTAR