Bola.net - - Kehilangan pemain sekelas Evan Dimas dan Ilham Udin Armayn diakui oleh Simon McMenemy merugikan Bhayangkara FC (BFC). Namun, Simon mengatakan kepergian keduanya tak akan membuat kekuatan BFC melemah karena ada pemain lain yang bisa menggantikan posisi mereka.
Usai mengantarkan BFC menjadi juara pada kompetisi Liga 1 musim 2017, Evan dan Ilham memutuskan untuk hengkang. Keduanya kemudian hijrah ke Liga Super Malaysia untuk memperkuat klub Selangor FA.
DI mata Simon, keduanya adalah sosok pemain yang berkualitas. Namun untungnya, BFC tak kekurangan stok pemain muda yang juga sama bagusnya.
"Kalau Ilham dia memang bagus, dari bangku cadangan dia bagus masuk sebagai pemain pengganti. Kalau Evan Dimas, kami musim kemarin hanya 50 persen mainin dia karena dia juga dipanggil timnas U-23 dan timnas senior," ujar Simon di Lapangan National Youth Training Center (NYTC), Sawangan, Depok, Jawa Barat, Minggu (7/1/2018).
"Jadi kehilangan Evan Dimas dan Ilham memang berat, tapi bukan akhir dunia karena banyak pemain-pemain muda yang potensial di tim juga yang bisa gantikan tempat mereka berdua," sambung arsitek kelahiran Skotlandia ini.
BFC sendiri mulai mempersiapkan diri untuk menyongsong kompetisi Liga 1 musim 2018. Saat ini, The Guardian tengah menggelar Pemusatan Latihan (TC) di Lapangan National Youth Training Center (NYTC), Sawangan, Depok, Jawa Barat, sejak 3-14 Januari mendatang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
BFC Belum Berniat Cari Pengganti Evan Dimas
Bola Indonesia 7 Januari 2018, 23:49
-
Kehilangan Evan dan Ilham Bukan Kiamat Bagi Bhayangkara FC
Bola Indonesia 7 Januari 2018, 22:55
-
Pemain Selangor FA Sudah Tak Sabar Sambut Evan Dimas
Bola Indonesia 6 Januari 2018, 09:00
-
PSSI dan Selangor FA Tuntaskan Masalah Transfer, Evan Dimas: Terima Kasih!
Tim Nasional 5 Januari 2018, 10:31
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55























KOMENTAR