Bola.net - - Pelatih Persegres Gresik United, Hanafi mengeluhkan keputusan wasit usai timnya kalah melawan Persija Jakarta. Namun, dia mengakui bahwa timnya kalah kualitas dari Macan Kemayoran.
Persegres bertandang ke markas Persija pada pekan ke-29 kompetisi Liga di Stadion Patriot, Bekasi, Sabtu . Di babak pertama, tim asal kota Gresik tersebut bisa bertahan dengan hanya kebobolan satu gol saja.
Gol tersebut dicetak oleh Rudi Widodo pada menit ke-41. Hanafi sendiri memprotes keputusan wasit yang kemudian berujung pada terciptanya gol tersebut.
"Seperti yang saya sampaikan kemarin bahwa kami sebetulnya bisa mengimbangi, tapi ternyata ditampilkan hanya pada babak pertama. Itu sebetulnya gol pertama itu si hakim garis ngangkat bendera, tapi wasit gak tahu, terus kemudian bola keluar, akhirnya corner, terjadi gol," ujar Hanafi usai pertandingan.
Pada babak kedua, Persegres tak bisa lagi menahan gempuran-gempuran Macan Kemayoran. Di babak ini, gawang mereka dijebol empat kali.
"Di babak kedua kami betul-betul berubah, saya mau bertahan dari samping kiri dan kanan, tapi ternyata lebih banyak kebobolan lagi. Jadi mungkin kualitas juga susah kami dari Persegres," tuturnya.
Di babak kedua tersebut, gawang Persegres dijebol oleh Fitra Ridwan, Rudi Widodo, Rohit Chand dan Bruno Lopes melalui titik penalti. Hanafi berdalih, gol-gol tersebut memang sulit untuk di egah oleh anak-anak asuhnya.
"Ya jadi kalau terjadi gol-gol itu memang golnya bola-bola sulit. Anda tahu sendiri Sasa (Zecevic) bek asing kami tidak main dan kami bola-bola atas juga kalah. Akhirnya dengan mudah Persija membuat gol," tutupnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Keluh Kesah Hanafi Usai Lawan Persija
Bola Indonesia 15 Oktober 2017, 04:06
-
Ini Cara Teco Siasati Waktu Persiapan Tim Yang Mepet Lawan Persipura
Bola Indonesia 15 Oktober 2017, 04:02 -
Teco: Andritany Kiper Paling Bagus di Liga 1
Bola Indonesia 14 Oktober 2017, 23:24
-
Persija Bermain Kurang Sabar Lawan Persegres
Bola Indonesia 14 Oktober 2017, 23:20 -
Ismed dan Maman Diparkir Lawan Persegres, Ini Penjelasan Teco
Bola Indonesia 14 Oktober 2017, 23:17
LATEST UPDATE
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55























KOMENTAR