
Keputusan tersebut dikeluarkan oleh Menteri Pemuda dan Olahraga, Imam Nahrawi dalam keterangan pers yang dilakukan di Kantor Kemenpora, Rabu (18/2) siang.
"Klub-klub ISL masih belum memenuhi persyaratan berdasarkan regulasi FIFA dan UU SKN No. 3 tahun 2005," ujar Imam dalam konferensi pers tersebut.
"BOPI merasa masih belum layak memberi rekomendasi. BOPI memberi waktu dua minggu, sampai bulan Maret, untuk memenuhi persyaratan. Kalau bisa dipenuhi, BOPI akan memberi rekomendasi, kalau tidak bisa, maka BOPI akan mengambil langkah selanjutnya." lanjutnya.
Pihak PSSI maupun PT Liga Indonesia sendiri masih belum memberikan tanggapan mengenai keputusan ini. Sebelumnya mereka menyatakan akan mengikuti arahan Menpora.
Kick-off ISL 2015 sendiri semula dijadwalkan pada Sabtu (20/2) mendatang dengan partai yang mempertemukan Persib Bandung kontra Persipura Jayapura. [initial]
Jangan Lewatkan!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PT LI: Syarat Kemenpora dan BOPI Menambah Beban Klub ISL
Bola Indonesia 18 Februari 2015, 21:13
-
Tim Persebaya tak Terpengaruh Penundaan ISL
Bola Indonesia 18 Februari 2015, 20:33
-
PT LI Jadwal Ulang Kompetisi ISL Musim 2015
Bola Indonesia 18 Februari 2015, 20:29
-
ISL Ditunda, PT LI-PSSI Gelar Rapat Darurat Dan Akan Lapor FIFA
Bola Indonesia 18 Februari 2015, 20:14
-
Menpora: BOPI Dilindungi Undang-Undang
Bola Indonesia 18 Februari 2015, 20:09
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Lecce vs Roma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 17:00
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
-
Prediksi West Ham vs Nottingham Forest 7 Januari 2026
Liga Inggris 6 Januari 2026, 15:19
-
Luapan Emosi Gonzalo Garcia Usai Cetak Hattrick di Laga Madrid vs Betis
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 14:57
-
Prediksi Pisa vs Como 6 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:43
-
Sebut Wasit Mafia, Fabio Capello Buru-buru Beri Klarifikasi Penting
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR